DScussion #11: Hadi Wenas Tentang Tantangan Logistik di Indonesia (Episode 2)

Co-CEO aCommerce Indonesia Hadi Wenas / DScussion

Co-CEO aCommerce Indonesia Hadi Wenas (yang baru saja diangkat menjadi CEO MatahariMall) membahas dua tantangan  industri e-commerce di Indonesia. Dua hal tersebut adalah masalah pengiriman barang (logistik), dan pembayaran. Negara kepulauan seperti Indonesia memiliki kendala tersendiri dalam pengiriman barang yang cepat, serta banyaknya jumlah penduduk yang tidak memiliki bank account juga tantangan sendiri bagi pelaku e-commerce. Menurut Hadi, metode COD (Cash on Delivery) perlu keseriusan dari pihak pelaku bisnis agar bisa mencapai potensi maksimalnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *