Mau Tak Mau, Pengguna ‘Dipaksa’ Download Windows 10

Setelah berbagai rumor dan spekulasi, semua orang merasa lega saat mendengar bahwa Windows 10 akan tersaji berupa update gratis untuk para pemilik sistem operasi sebelumnya. Para pengguna berbondong-bondong mengamankan ‘hak’ mereka, dan segera meng-upgrade begitu Windows 10 tersedia. Melalui survei Steam, adopsi OS baru itu melonjak 13 persen lebih. Continue reading Mau Tak Mau, Pengguna ‘Dipaksa’ Download Windows 10