Delicious Relaunched, Hidupkan Kembali Konsep Kurasi Online

Hari ini Delicious.com secara resmi dihidupkan kembali oleh dua founder YouTube Chad Hurley dan Steve Chen, setelah bertahun-tahun berada dibawah Yahoo! dan siap ditutup. Chad dan Steve mengaku agak canggung ketika memutuskan untuk meluncurkan kembali Delicious.com, namun akhirnya mereka tetap memutuskan untuk mengangkat kembali konsep “discovery” dan “kurasi” di dunia online melalui Delicious.

Dan tentu pertanyaan selanjutnya adalah “Apakah kita akan kembali menggunakan Delicious?”, karena jujur saja dari dulu-pun Delicious memang tidak begitu menarik. Apakah Delicious yang baru ini lebih menarik? Meskipun tampilannya tidak terlalu jauh berbeda, namun konsep mendasar yang akan segera diterapkan agak berbeda dengan Delicious yang lama.

Continue reading Delicious Relaunched, Hidupkan Kembali Konsep Kurasi Online

Delicious lives on! Sold to YouTube Founders

Remember the big controversy last year about Yahoo! planning to shut off popular bookmarking site Delicious? That chapter has finally closed and users of the service can breathe a massive sigh of relief as Delicious will live on. Yahoo! has thankfully found it a new home after months of searching for the right buyer (probably powered by Bing). Yahoo! is handing over Delicious to the hands of YouTube’s founders, Chad Hurley and Steve Chen.

The pair has purchased Delicious for an undisclosed sum and created a new company called AVOS which will fully take over the site beginning some time in July 2011. They plan to obviously continue the service but also said that they want to turn the site even better by working with the community to improve many of its features and make the service a lot easier and more fun to use.

Continue reading Delicious lives on! Sold to YouTube Founders