Meski Kisruh, Adopsi Bitcoin di Indonesia Terus Meluas

Kontroversi penggunaan Bitcoin secara global terus berlanjut setelah berita bangkrutnya salah satu lembaga penyimpanan Bitcoin besar Mt Gox. Hal tersebut ternyata tidak menyurutkan langkah penggerak Bitcoin untuk mendorong adopsinya di Indonesia. Salah satu penyedia layanan pembayaran Bitcoin lokal Bitwyre mengumumkan penerimaan penggunaan Bitcoin sebagai sarana pembayaran di bar dan restoran Upstairs Cikini, Jakarta.

(null)