Project Glass Dari Google Digunakan Untuk Merekam Fashion Show

Masih ingat Project Glass dari Google? Sebuah proyek ‘augmented reality head-mounted display’ dari Google yang memungkinkan display augmented reality yang bergerak sesuai dengan gerakan manusia karena terpasang di kepala layaknya kaca mata. Project Glass memungkinkan informasi yang biasanya tersedia di smartphone ter-display secara hands-free. Project Glass ini juga tampil ke publik waktu demo di salah satu acara Google yang menampilkan proses penyerahan presentasi tetapi dengan skydiving.

Continue reading Project Glass Dari Google Digunakan Untuk Merekam Fashion Show