Everyone Loves Monster, Game Puzzle Number dengan Visual yang Menawan

Siapa yang belum pernah memainkan game puzzle number yang sangat populer seperti Threes! atau 2048? Game tersebut sangat fenomenal sehingga banyak sekali tiruannya di Google Play ataupun Apple App Store. Biasanya cloning dari game tersebut hanya mengubah nama game-nya saja, sisanya sama persis.

Continue reading Everyone Loves Monster, Game Puzzle Number dengan Visual yang Menawan