Terbang A la Iron Man Dengan Go Fast Jet Pack

Teknologi jet pack sebenarnya sudah diperkenalkan cukup lama. Konsep ‘mengenakan baju jet’ untuk terbang ini sangat populer di tahun 60-an berkat berbagai film fiksi ilmiah. Namun nyatanya, produk ini sulit digunakan, mahal dan masih belum memenuhi banyak standar keamanan. Dan mayoritas orang normal tidak mau mengikatkan ‘bahan peledak’ di punggung mereka. Continue reading Terbang A la Iron Man Dengan Go Fast Jet Pack