Teknologi Jubah Menghilang Harry Potter Berhasil Diciptakan

Sudah cukup lama para ilmuwan berupaya mengembangkan teknologi cloak yang dapat membuat objek menjadi tak terlihat. Cloaking sendiri sebenarnya ialah teknologi teoritis, pertama kali muncul di film-film fiksi ilmiah seperti Star Trek. Namun akhirnya tim peneliti dari Rochester berhasil merealisasikan teknologi menghilang hanya menggunakan ilusi optik. Continue reading Teknologi Jubah Menghilang Harry Potter Berhasil Diciptakan

Jelajah Diagon Alley dari Film Harry Potter Lewat Google Maps

Anda penggemar film Harry Potter dan ingin menjelajah salah satu bagin dari film tersebut? Sekarang Anda bisa melakukannya lewat komputer personal Anda. Google menyediakan fasilitas ini lewat produk Google Maps mereka.

Continue reading Jelajah Diagon Alley dari Film Harry Potter Lewat Google Maps