MicroAd Indonesia Umumkan Layanan Media Online MyKawaii Style Sebagai Pembuka Jalan Bisnis E-Commerce

Perusahaan periklanan online yang berbasis di Jepang MicroAd, melalui anak perusahaannya MicroAd Indonesia, mendirikan layanan media online MyKawaii Style. Layanan tersebut akan fokus memperkenalkan produk fashion perempuan muda dengan tren berpakaian orang Jepang. Layanan media online ini akan menjadi pembuka jalan untuk meningkatkan bisnisnya menjadi layanan e-commerce jika pengetahuan tentang pasar lokal sudah dirasa mumpuni.

Continue reading MicroAd Indonesia Umumkan Layanan Media Online MyKawaii Style Sebagai Pembuka Jalan Bisnis E-Commerce