Harga BBM Jadi Pencarian Populer di Google Indonesia Tanggal 17 – 23 Juni 2013

Tidak aneh memang jika istilah ‘Harga Bahan Bakar Minyak (BBM)’ jadi istilah pencarian paling populer di Google Indonesia untuk tanggal 17 – 23 Juni 2013. Harga BBM yang akhirnya diputuskan naik ini menarik pengguna internet di Indonesia untuk mencari informasi dan menjelajah lewat Google Indonesia, pengguna internet di Indonesia pun mencari informasi seputar demo menentang kenaikan BBM. Lalu istilah lain apa yang masuk dalam daftar pencarian paling populer minggu kemarin? Mari kita simak.

Continue reading Harga BBM Jadi Pencarian Populer di Google Indonesia Tanggal 17 – 23 Juni 2013