Jakarta Ruby Brigade dan DapurMasak Hadirkan Meetup dengan CTO Cookpad

Jakarta Ruby Brigade sebagai penggiat komunitas bahasa pemrograman Ruby di Indonesai bakal mengadakan meetup tanggal 18 Juni mendatang dengan bintang tamu CTO Cookpad Yuichi Tateno. Cookpad adalah situs komunitas berbagi resep masakan terbesar di Jepang yang baru-baru ini mengakuisisi secara penuh DapurMasak, startup pemenang Sparxup 2012.

Continue reading Jakarta Ruby Brigade dan DapurMasak Hadirkan Meetup dengan CTO Cookpad

Wikipedia Mobile Siap Digunakan

Setelah situs mobile Wikipedia berada dalam beberapa tahapan pengembangan, akhirnya Hampton Calin (Wikimedia Lead Mobile Developer) mengumumkan bahwa situs ini sudah live dan siap digunakan. Untuk sementara, situs ini sudah mendukung iPhone, Kindle, Android dan Palm Pre namun seiring waktu fitur-fitur dan dukungan dengan perangkat mobile lain akan terus ditambahkan.

10 juta halaman telah dibuka selama masa testing, dan hari ini situs Wikipedia mobile yang telah lama ditunggu ini menerima 2.3 juta hits. Dan untuk pertama kalinya, situs ini berjalan diatas bahasa pemrogramman Ruby, sebuah bahasa pemrogramman yang belakangan menjadi populer seiring dengan situs – situs besar yang menggunakan Ruby dengan alasan stabilitas dan scalabilitas tinggi.