Ilmuwan Kembangkan Teknologi Kamuflase yang Terinspirasi dari Gurita

Dalam karya tulis History of Animals, sang filsuf ternama Yunani Aristoteles pernah beranggapan bahwa gurita adalah hewan bertubuh lunak yang bodoh. Namun ilmuwan modern berhasil membuktikan sebaliknya: gurita mampu melewati labirin dengan mudah, menyelesaikan masalah, mengingat solusi, bahkan memiliki naluri untuk bermain-main. Continue reading Ilmuwan Kembangkan Teknologi Kamuflase yang Terinspirasi dari Gurita