DailySocial mewawancarai William Florance (Bangkit) / DailySocial

[Video] Program Bangkit 2021 dan Misinya Meningkatkan Kemampuan “Digital Talent” Indonesia

Di tahun 2021 ini, Bangkit, program Google Indonesia berkolaborasi dengan Ditjen Dikti Kemendikbud, Gojek, Traveloka, dan Tokopedia, memiliki misiĀ  mengundang talenta segar dari universitas.

DailySocial mewawancarai Asia Pacific Education Programs Lead Google William Florance untuk mengetahui rencana Bangkit 2021 meningkatkan skill digital talent di Indonesia.

Kunjungi pula video-video lainnya di kanal YouTube DailySocialTV.

Published by

Ranny

Trying to tell a story through pictures.