Video Inspiratif Max Gunawan Menemukan Semangat Mendirikan Lumio

Pendiri Lumio Max Gunawan / Metropolis Magazine

Nama pendiri perusahaan pembuat lampu portabel inovatif Lumio Max Gunawan tiba-tiba mencuat setelah menjadi rebutan investor dalam sebuah episode Shark Tank di Amerika Serikat. Max yang lahir di Jakarta dan sempat menjadi arsitek di San Fransisco memulai bisnis inovasinya setelah proyek Lumio yang dimasukkan di Kickstarter berhasil meraih pendanaan hampir $580 ribu dari target “hanya” $60 ribu di tahun 2013.

Dalam sebuah sesi TEDx GoldenGatePark, Max menceritakan soal masa kecilnya di Jakarta hingga bagaimana dia menemukan passion membuat produk inovatif yang bermanfaat bagi orang banyak. Simak kisah inspiratif Max Gunawan dalam video berikut ini:

Published by

Amir Karimuddin

Passionately working in the Internet-based media service industry. Having 15+ years of experience in IT and tech media companies.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *