4 Cara Beli Paket Nelpon Telkomsel Terlengkap

Pemerintah sudah resmi melarang mudik, maka salah satu cara alternatif untuk tetap bisa berkomunikasi dengan keluarga yang jauh adalah dengan telpon pakai pulsa atau panggilan video menggunakan data.

Apabila Anda pengguna Telkomsel yang terbilang jarang beli paket nelpon, berikut adalah beberapa cara beli paket nelpon Telkomsel yang bisa Anda pergunakan untuk persiapan nanti.

Beli Paket Nelpon Telkomsel dari Web Resmi

Cara pertama ini terbilang mudah, karena Telkomsel sudah menyediakan laman khusus yang tidak hanya mengonfirmasikan daftar paket nelpon tapi juga tombol belinya.

  • Klik tautan ini.
  • Kemudian pilih paket nelpon Telkomsel yang diinginkan dengan mengklik tombol Beli.

cara beli paket nelpon telkomsel_1

  • Anda akan langsung dihantarkan ke aplikasi telepon
  • Maka, lanjutkan dengan tap tombol panggilan atau OK.
  • Selanjutnya, Anda akan diminta konfirmasi.
  • Jika pulsa mencukupi, paket nelpon Telkomsel Anda akan langsung aktif dan bisa dipergunakan.

Beli Paket Nelpon dengan USSD

Selain dari situs resminya, Anda juga bisa membeli paket nelpon Telkomsel menggunakan kode USSD. Buka aplikasi panggilan, kemudian salah satu daftar paket nelpon di bawah ini, gunakan kode USSD.

Paket Nelpon simPATI Harian Harga Paket (Rp) Kuota Nelpon ke Sesama Telkomsel Kuota Nelpon ke Semua Operator Kode USSD
TalkMania Murah Rp2.500 20 Menit *999#
Paket Nelpon Rumah simPATI Rp2.500 *999#
TalkMania Seharian Rp4.700 150 Menit *999#
All Operator Rp5.250 40 Menit 20 Menit MyTelkomsel/ *999#
All Operator Rp6.000 20 Menit MyTelkomsel
Combo Harian simPATI Rp7.100 100 Menit *999#

 

Beli Paket Nelpon dari Ovo

  • Buka aplikasi Ovo seperti biasa, kemudian tap menu Pulsa.
  • Pilih menu Paket Data.

  • Scroll dan temukan paket bicara sesuai kebutuhan, kemudian tap paket tersebut.

  • Tap Konfirmasi

  • Bayar menggunakan metode yang tersedia untuk Anda.

Beli Paket Telkomsel Bicara dengan Gojek

Selain menggunakan Ovo, Anda juga bisa membeli paket nelpon Telkomsel dari aplikasi GoJek, tentu menggunakan pembayaran GoPay.

  • Jalankan aplikasi GoJek

cara membeli paket telepon telkomsel (1)

  • Kemudian swipe up fitur-fitur GoJek dan temukan Go Pulsa.

cara membeli paket telepon telkomsel (1)

  • Lalu scroll dan temukan menu Paket Data.
  • Isikan nomor yang dituju, kemudian scroll lagi dan temukan paket bicara atau paket telepon Telkomsel.

cara membeli paket telepon telkomsel (1)

  • Tap paket bicara yang diinginkan, kemudian pilih metode pembayaran dan tap Bayar sekarang.

cara membeli paket telepon telkomsel (1)

Itulah dia beberapa cara membeli paket telepon kartu Telkomsel, semoga bermanfaat.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *