Microsoft Terapkan Teknologi Wi-Fi Super Cepat di Seattle Center

Wi-Fi dan internet cepat sudah ibarat sembako dalam beberapa tahun terakhir. Keduanya telah menjadi bagian penting dalam kehidupan sehari-hari, menghubungkan kita dengan dunia pekerjaan, pendidikan dan interaksi sosial. Continue reading Microsoft Terapkan Teknologi Wi-Fi Super Cepat di Seattle Center

Berbenah Sistem Pendidikan, Blitar Secara Tak Langsung Incar Gelar Kota Pintar

Apa yang kita kenal dari kota Blitar? Yang pertama muncul mungkin adalah kota kelahiran Bung Karno, sang proklamator kemerdekaan sekaligus presiden pertama negara kita.

Continue reading Berbenah Sistem Pendidikan, Blitar Secara Tak Langsung Incar Gelar Kota Pintar

Korea Berinvestasi Hampir USD 1,5 Miliar Untuk Hadirkan Koneksi 5G

Apa yang Anda dapatkan dari konektivitas 5G? Ia diklaim 1.000 kali dibandingkan kecepatan unduh 4G dimana Anda dapat mengakses file sebesar 800MB dalam satu detik.

Continue reading Korea Berinvestasi Hampir USD 1,5 Miliar Untuk Hadirkan Koneksi 5G

Layanan Super WiFi dari Indosat Sediakan Hotspot di 700 Titik di Jawa dan Bali

Pada acara musik LA Java Soulnation yang diadakan tanggal 28 – 30 September kemarin, Indosat meluncurkan layanan super WiFi bagi pelanggan mereka yang memungkinkan menikmati koneksi internet secara gratis di hostpot yang sediakan Indosat. Kecepatannya up to 2 Mbps (tergantung dari kuatnya sinyal, bandwith per masing-masing lokasi, jumlah pengguna WiFi dan akses dalam waktu bersamaan serta server yang diakses pelanggan).

Continue reading Layanan Super WiFi dari Indosat Sediakan Hotspot di 700 Titik di Jawa dan Bali

Statistik: 40 Juta Pelanggan Telkomsel Menggunakan Fasilitas Internet

Telkomsel mulai memberikan informasi tentang statistik pelanggannya. Seperti dikutip dari Vivanews, dari 103 juta pengguna yang terdaftar saat ini (menurut data Wireless Intelligence), sebesar 40 juta atau mendekati 40% di antaranya telah berlangganan paket data untuk mengakses Internet. Menurut Heru Sukendro, General Manager, Device Bundling Management, Telkomsel, dari 40 juta pengguna tersebut, sebanyak 3.5 juta adalah pelanggan BlackBerry, sementara 6 juta lainnya adalah pelanggan broadband (modem Internet).

Di sisi pendapatan, ternyata Telkomsel mendapatkan pendapatan cukup besar per pengguna yang menggunakan BlackBerry. Secara rata-rata pengguna Kartu Halo (yang menggunakan layanan data BlackBerry Internet Service) mengeluarkan Rp 350 ribu setiap bulannya, sementara untuk skema yang sama pengguna Simpati dan Kartu As masing-masing mengeluarkan sebesar Rp 200 ribu dan 125 ribu. Sebagai perbandingan, ARPU pengguna modem broadband Telkomsel adalah Rp 70 ribu per bulan. ARPU Telkomsel secara umum berdasarkan perhitungan matematis dari data Wireless Intelligence adalah sebesar $13.69 (Rp 121 ribu).

Continue reading Statistik: 40 Juta Pelanggan Telkomsel Menggunakan Fasilitas Internet