ZenFlash dan LolliFlash, Dua Aksesoris Terbaru Asus untuk Kamera Smartphone

Seiring dengan fungsi smartphone yang kian luas, kamera ponsel dewasa ini makin dianggap penting oleh pengguna. Sejumlah vendor pun semakin serius menggarap elemen ini. Asus ambil bagian dengan memperkenalkan dua aksesoris yang ditujukan untuk mendukung aktivitas fotografi via kamera ponsel.

Continue reading ZenFlash dan LolliFlash, Dua Aksesoris Terbaru Asus untuk Kamera Smartphone