HP Umumkan Classmate Notebook PC, Perangkat Murah Khusus Pelajar Rilis Januari 2014

Teknologi sudah semestinya memudahkan pekerjaan manusia, teknologi juga sudah semestinya membuat manusia menjadi lebih pintar, bukan hanya karena teknologi diciptakan dari hasil kepintaran manusia. Tetapi karena insan penggiat teknologi juga harus berperan dalam pembentukan generasi yang cerdas.

Continue reading HP Umumkan Classmate Notebook PC, Perangkat Murah Khusus Pelajar Rilis Januari 2014