Intel RealSense dan Game Nevermind Bisa Menghidupkan Rasa Takut Anda

Pernah dibahas Trenologi lebih dari setahun silam, tampaknya tak banyak orang menyadari terobosan canggih dalam Nevermind. Singkatnya, Nevermind adalah game yang dapat mengetahui rasa takut Anda. Mungkin hal itu disebabkan belum matangnya ide agar game cocok dinikmati sebagai produk mainstream dan terkait soal ketersediaan hardware pendukung. Continue reading Intel RealSense dan Game Nevermind Bisa Menghidupkan Rasa Takut Anda

Nevermind, Game Horor Yang Mengetahui Rasa Takut Terbesar Anda

Salah satu kelemahan terbesar genre video game horor adalah penggunaan taktik jump scare yang berlebihan. Awalnya memang metode ini cukup efektif untuk mengagetkan pemain, namun karena game tidak bisa membaca isi kepala gamer, lama kelamaan taktik ini berubah menyebalkan dan membosankan. Seorang desainer game bernama Erin Reynold menemukan cara untuk mengubah agar game horor menjadi kembali menyeramkan. Continue reading Nevermind, Game Horor Yang Mengetahui Rasa Takut Terbesar Anda