Sambut Musim Liburan, eVoucher Buka Pemesanan Hotel Bersama Booking.com

Menyambut musim liburan yang sebentar lagi akan tiba, industri digital Indonesia bersiap-siap mengambil posisi strategis untuk menjemput potensi bisnis yang menggiurkan. eVoucher sebagai situs daily deals lokal, yang juga memiliki situs e-commerce EVStore, mengumumkan telah membuka layanan pemesanan kamar hotel dengan menggandeng situs Booking.com sebagai mitra bisnisnya. Layanan yang ditawarkan tak lepas dari penawaran flash sale yang biasa ditawarkan eVoucher.

Continue reading Sambut Musim Liburan, eVoucher Buka Pemesanan Hotel Bersama Booking.com

Rayakan Ulang Tahun Ketiga, EVoucher Luncurkan Toko Online EVStore

Situs daily deals lokal EVoucher merayakan ulang tahunnya yang ketiga. Di usianya yang masih belia ini, EVoucher melakukan  ekspansi layanan dengan meluncurkan EVStore — layanan e-commerce yang menjanjikan perolehan barang yang diinginkan dalam waktu singkat dalam bentuk toko online. Seperti apa layanan terbaru dari EVoucher ini dan seperti apa perkembangannya selama tiga tahun ini?

Continue reading Rayakan Ulang Tahun Ketiga, EVoucher Luncurkan Toko Online EVStore

IDOL Voucher from eVoucher.co.id

eVoucher, one of the local daily deals services, launched a new service called Idol Voucher. Idol Voucher is a combination between daily deals concept and the meetup events. eVoucher will be holding an event that invites Idol endorsed by merchant which is having cooperation with eVoucher. By purchasing a voucher for the event, fans would be able to meet, talk directly, and to take pictures with the idol.

Idol can be anyone who is proposed by the fans. It could be artist, celebrity, doctor, photographer, blogger, entrepreneur or anyone who is considered successful and popular in their field. Fans who want their idol to be elected as Idol Voucher could propose by mentioning to eVoucher Twitter (@diskonevoucher) with hash-tag #IDOLVOUCHER.

Continue reading IDOL Voucher from eVoucher.co.id

IDOL Voucher dari eVoucher, Pertemukan Kamu dengan Idolamu

eVoucher, salah satu layanan daily deals lokal, meluncurkan layanan baru berupa Idol Voucher. Idol Voucher merupakan kombinasi dari konsep daily deals dengan meetup events. eVoucher akan mengadakan satu acara yang mengundang seorang Idol di merchant yang berkerja sama dengan eVoucher. Dengan membeli voucher untuk acara tersebut, penggemar akan bisa bertemu, berbincang langsung, serta biasanya tidak lupa untuk berfoto bersama dengan idol tersebut.

Idol yang dimaksud sendiri bisa siapa saja yang diusulkan oleh penggemar. Bisa merupakan artis dan selebritis, dokter, fotografer, blogger, pengusaha, atau siapa pun yang dianggap sukses dan populer di bidangnya. Penggemar yang ingin idolanya terpilih menjadi Idol Voucher bisa mengusulkan dengan melakukan mention ke Twitter eVoucher (@diskonevoucher) dengan tagar #IDOLVOUCHER.

Untuk Idol pertama, mereka mengundang Arief Muhammad, pemilik akun Twitter @Poconggg. Dipilihnya karakter ini, menurut Danny Baskara dari eVoucher dalam wawancara melalui email, dipilih karena menyesuaikan momen Valentine yang sedang berlangsung. @poconggg yang di dunia maya terkenal dengan julukan Duta Move On ini diharapkan akan bisa menarik perhatian dari remaja penggemarnya.

Continue reading IDOL Voucher dari eVoucher, Pertemukan Kamu dengan Idolamu

EVoucher.co.id: Penyedia Layanan Voucher Belanja Elektronik

Layanan daily-deals masih terus tumbuh, salah satunya dikarenakan model bisnis serta target pangsa pasar yang cukup jelas. eVoucher merupakan salah satu pemain daily-deals lokal lain yang juga menawarkan voucher yang bisa dibeli oleh konsumen.

Dalam memberikan layanannya, eVoucher, seperti juga layanan daily-deals lainnya, mempersilahkan para konsumen untuk membeli voucher dalam batas waktu tertentu untuk mendapatkan potongan harga atas berbagai penawaran yang tersedia di situs mereka.

Diskon yang ditawarkan juga bervariasi, seperti yang dijelaskan di situsnya bisa mencapai 90%. eVoucher juga menyediakan sistem referral dengan tawaran pemberian bonus sebesar 15.000 rupiah bagi mereka  yang bisa mengajak teman-temannya untuk ikut bergabung membeli voucher yang ditawarkan eVoucher.

Continue reading EVoucher.co.id: Penyedia Layanan Voucher Belanja Elektronik

eVoucher Provides Online Discounts For Electronics

Out of so many Groupon clones existed in Indonesia, eVoucher might be the only one with a differentiation -although not exactly a strong one. How eVoucher.co.id works is basically the same as other Groupon clones, the payment method is also pretty much the same, but the oh-not-so-strong differentiation is on the items they sell. eVoucher focuses on selling discounts for electronics and gadgets, and when i say focuses means they’re not exclusive for electronics and gadgets only but also restaurants.

Continue reading eVoucher Provides Online Discounts For Electronics