Seagate Backup Plus Fast, Drive Portable Tercepat dengan Kapasitas Terbesar

Merangkul era digital secara utuh menuntut kita untuk selalu mencari alternatif terbaik media penyimpanan data. Kini sudah cukup lumrah bagi kita untuk menyimpan file di internet via sistem cloud, namun persaingan teknologi penyimpanan fisik juga tidak berhenti – penyimpanan jenis ini masih menjadi metode paling mudah, paling cepat dan bisa diandalkan. Continue reading Seagate Backup Plus Fast, Drive Portable Tercepat dengan Kapasitas Terbesar