Rumor Kedatangan Galaxy O5 dan O7 Disambut Skeptis

Masing-masing vendor perangkat mobile mempunyai kebijakan yang berbeda perihal pemilihan nama perangkat besutannya. Jika Asus kerap menggunakan angka, contohnya Asus ZenFone 4,5 dan 6. Lain halnya dengan Samsung yang cenderung memilih alfabet walaupun tidak berurutan.

Continue reading Rumor Kedatangan Galaxy O5 dan O7 Disambut Skeptis