Mahasiswa UGM Kembangkan Aplikasi Google Glass Untuk Mitigasi Bencana

Mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM) kembali berinovasi dalam industri teknologi lokal. Setelah beberapa waktu lalu sempat merilis aplikasi disaster management CARED, UGM kembali mengumumkan aplikasi yang lagi-lagi fokus dalam layanan informasi bencana yang bernama Quick Disaster. Hebatnya, aplikasi yang tengah dikembangkannya kini dihadirkan pertama kali di Indonesia khusus untuk perangkat pintar Google Glass. Continue reading Mahasiswa UGM Kembangkan Aplikasi Google Glass Untuk Mitigasi Bencana

Google Glass Akan Dirilis Secara Terbatas Tanggal 15 April Besok

Menjadi salah satu proyek terbesar mereka, Google terus menyempurnakan Glass tanpa kenal lelah. Wearable device berteknologi AR ini dapat dipasangkan dengan kacamata resep hingga Oakley dan Ray-Ban. Meneruskan perjuangannya tersebut, Google memperluas program Explorer dan berencana merilis unit Glass secara terbatas tanggal 15 April. Continue reading Google Glass Akan Dirilis Secara Terbatas Tanggal 15 April Besok

Kacamata Fashion Oakley dan Ray-Ban akan ‘Ber-Google Glass’

Selama ini Google bekerja ‘mandiri’ untuk mengusung teknologi AR Glass sembari memastikan agar kacamata pintar mereka memiliki tingkat estetika yang baik di mata konsumen. Tapi kini mereka tidak lagi sendiri, Google umumkan kerja samanya dengan Luxottica agar Glass hadir pada brand-brand kacamata fashion di bawah perusahaan eyewear terbesar di dunia itu. Continue reading Kacamata Fashion Oakley dan Ray-Ban akan ‘Ber-Google Glass’

Teknologi Google Glass Bisa Digunakan Bersama Dengan Kacamata ‘Gaul’

Dua dari banyak kekhawatiran konsumen perangkat wearable berteknologi augmented reality: Apakah device itu akan membuat penampilan kita terlihat menggelikan? Kemudian bagaimana nasib mereka yang harus mengenakan kacamata resep dokter seumur hidup?

Continue reading Teknologi Google Glass Bisa Digunakan Bersama Dengan Kacamata ‘Gaul’

Google Kembangkan Lensa Kontak Penghitung Kadar Gula Darah

Tahukah Anda, obesitas dan diabetes terbukti menjadi salah satu ‘pembunuh’ yang paling tidak disangka dan paling berbahaya di masa modern ini.

Continue reading Google Kembangkan Lensa Kontak Penghitung Kadar Gula Darah

Google Menyiapkan Hardware Yang Lebih Canggih Untuk Google Glass

Telah diluncurkan secara khusus untuk para developer semenjak bulan Februari 2013, Google Glass adalah sebuah komputer optical head-mounted display yang dikembangkan di fasilitas ‘rahasia’ Google X – sekitar setengah kilometer dari Googleplex di Mountain View, Kalifornia. Dan setelah beberapa bulan melangsungkan program Explorer mereka, Google mengumumkan update hardware untuk Google Glass. Continue reading Google Menyiapkan Hardware Yang Lebih Canggih Untuk Google Glass

Undangan Untuk Memiliki Google Glass Telah Mulai Disebarkan?

Google Glass. Sebuah produk yang sepertinya ingin dimiliki oleh siapapun yang memperhatikan sepak terjang perangkat ‘kaca mata pintar’ miliki Google ini. Nah, sepertinya penyebaran untuk perangkat ini akan segera meluas.

Continue reading Undangan Untuk Memiliki Google Glass Telah Mulai Disebarkan?

Serius Kembangan Google Glass, Google Tanamkan Saham ke Himax Display

Tanda-tanda keseriusan Google untuk mengembangkan Google Glass semakin ketara setelah perusahaan teknologi raksasa tersebut menanamkan sejumlah uang dengan membeli saham di Himax Display sebesar 6,3%.

Continue reading Serius Kembangan Google Glass, Google Tanamkan Saham ke Himax Display