JakCare Memenangi Kompetisi Hackathon HACKJAK 2015

Malam penganugerahan pemenang HACKJAK2015 digelar Selasa (18/8) di Balai Agung Balaikota DKI Jakarta. Dari tiga kategori yang dikompetisikan, terpilih masing-masing tiga pemenang, dengan aplikasi JakCare yang dibuat Tim Anging Mamiri menjadi pemenang pertama kompetisi Hackathon.

Continue reading JakCare Memenangi Kompetisi Hackathon HACKJAK 2015

HACKJAK 2015 Gelar Roadshow di Penjuru Ibukota

Roadshow sebagai kelas komprehensif HACKJAK 2015 / Shutterstock

HACKJAK 2015 yang resmi dibuka bulan lalu semakin mendekati perhelatannya. Setelah peluncuran sekaligus pembukaan pendaftaran kompetisi hackathon, scrapathon, dan visualthon tersebut, kini pihak penyelenggara mencoba mengakomodir energi positif para peserta dan calon peserta dengan menggelar roadshow di beberapa titik DKI Jakarta.

Continue reading HACKJAK 2015 Gelar Roadshow di Penjuru Ibukota