iPhone 6s dan iPhone 6s Plus Diyakini Punya Resolusi Layar yang Lebih Wah

Jelang event resmi Apple yang dijadwalkan pada 9 September mendatang, rumor seputar iPhone 6s dan kerabatnya, iPhone 6s Plus kian sulit dibendung. Kabar terkini yang lagi-lagi datang dari akun @KJuma menyebutkan beberapa detail baru.

Continue reading iPhone 6s dan iPhone 6s Plus Diyakini Punya Resolusi Layar yang Lebih Wah