Hari Ini, Microsoft Luncurkan Program “20.10 dengan Office 2010”

Penggunaan tanggal dengan angka cantik, memang sudah biasa, terutama di Indonesia, termasuk juga yang kini dilakukan oleh PT Microsoft Indonesia. Hari ini, tanggal 20-10-2010 Microsoft mengadakan kampanye untuk layanan mereka, Microsoft Office 2010.

Seperti yang dituliskan oleh Vivanews, PT Microsoft Indonesia mengadakan program interaktif bagi para pengguna Office 2010 dengan menggelar program kampanye secara serentak di 10 gerai Coffee Bean di Jakarta. Program ini akan menyediakan hadiah gratis bagi para pengguna Microsoft Office orisinal, dengan menunjukkan Office yang asli pengunjung akan mendapatkan kopi gratis, merchandise eksklusif serta tips/trik dari Microsoft.

Continue reading Hari Ini, Microsoft Luncurkan Program “20.10 dengan Office 2010”