Setelah Sekian Lama, Akhirnya Detik Tampil Lebih Menarik

Kalau hari ini anda membuka Detik dan merasa salah membuka website, mungkin anda jangan buru-buru pergi dulu karena hari ini Detik tampil dengan wajah baru. Setelah bulan Juni lalu diakuisisi oleh Para CT Group, ini merupakan salah satu dampak perubahan yang sangat signifikan untuk Detik dan -jujur- saya lebih menyukainya dibandingkan dengan versi yang lama.

Detik tampil dengan tone yang lebih menarik dan nyaman untuk dilihat, namun secara keseluruhan layoutnya memang tidak banyak berubah. Sebagai salah satu landmark properti online di Indonesia, Detik memang banyak menuai cercaan terutama untuk designnya yang tidak kunjung membaik setelah beberapa kali perbaikan dan redesign.

Akhirnya Detik tidak tampak seperti website dari tahun 1998 lagi.

Continue reading Setelah Sekian Lama, Akhirnya Detik Tampil Lebih Menarik

Detikcom is Acquired for US$60 Million?

A tweet from Doni Ismanto mentions the buying transaction of Detikcom by Para Group, owned by billionaire Chairul Tanjung has reached their final stage. Doni Ismanto, a journalist for Jakarta Daily newspaper, got informed by internal source that the acquisition reaches US$60 million in value for total ownership of the largest news media portal in Indonesia. Similar number had been mentioned by someone closes to Budiono Darsono, Editor in-Chief of Detikcom, around IDR 521-540 billion.

The board of directors will be filled by people from TransCorp — Para Group’s media arm, while the Chairman position will be assigned to Gen. (Ret) Bimantoro — former Head of National Police, currently also serves as Chairman of Carrefour Indonesia, another company owned by Tanjung. Tanjung is currently listed as 11th most richest person in Indonesia, according to 2011’s Forbes list.

Continue reading Detikcom is Acquired for US$60 Million?

Detikcom Terjual Seharga US$60 Juta?

Tweet dari Doni Ismanto menyebutkan transaksi pembelian Detikcom oleh Para Group yang dimiliki Chairul Tanjung mencapai babak finalisasi. Doni Ismanto yang merupakan jurnalis suratkabar Jakarta Daily mendapat informasi dari pihak internal bahwa nilai akuisisi berjumlah US$60 juta untuk total kepemilikan (100%) di portal berita online terbesar di Indonesia ini. Nilain yang serupa disebutkan oleh seseorang yang dekat dengan Budiono Darsono, pemimpin redaksi Detikcom, di kisaran nominal 521-540 Miliar Rupiah.

Jajaran Direksi nantinya akan diisi oleh pihak-pihak dari TransCorp — sebagai perpanjangan tangan Para Group di ranah media, sementara Komisaris Utama akan dijabat oleh Jenderal (Purn) Bimantoro — mantan Kapolri, yang saat ini juga menjabat sebagai Komisaris Utama Carrefour Indonesia, yang juga dimiliki Chairul Tanjung.

Continue reading Detikcom Terjual Seharga US$60 Juta?

This Week’s Dailylicious Recap

Before we write a variety of information received by DailySocial editorial staff and wrote it on DailySocial or Dailylicious, there is an announcements related to Dailylicious web address.

We decided to change the address of Dailylicious. Previous addresses can be accessed at Dailylicio.us but now readers can access it at http://licious.dailysocial.net/.

Ok, let’s go to the first news that we share in Dailylicious, it was Yahoo! that organized a hacking event, this time it called Hack & Roll. From the name it’s not wrong if you guessed this event has to do with Koprol. Hack & Roll is a hacking event by using API from Koprol, the event is based in Indonesia and the Philippines. Event posters can be seen here and additional information can be viewed at the following DailySocial article.

Continue reading This Week’s Dailylicious Recap

Rekap Dailylicious Minggu Ini

Sebelum kami menuliskan berbagai informasi yang diterima redaksi DailySocial dan kami tuliskan di Dailylicious atau DailySocial ada satu pengumuman yang berkaitan dengan alamat Dailylicious.

Kami memutuskan untuk mengubah alamat Dailylicious. Alamat sebelumnya bisa diakses di Dailylicio.us namun kini para pembaca bisa mengaksesnya pada tautan http://licious.dailysocial.net/.

Ok, mari kita masuk ke berita pertama yang kami share di Dailylicious, adalah Yahoo! yang kembali mengadakan acara hacking, kali ini bernama Hack & Roll. Dari namanya tidak salah jika Anda menebak acara kali ini ada hubungannya dengan Koprol. Hack & Roll merupakan acara hacking menggunakan API dari Koprol, acara ini berbasis di Indonesia dan Singapura Filipina. Poster acara bisa dilihat di sini dan informasi tambahan bisa dilihat di artikel DailySocial berikut.

Continue reading Rekap Dailylicious Minggu Ini

UPDATED : Para Group Acquire Indonesia’s Online Media Giant Detikcom

We just received a breaking news that Para Group, one of business conglomerates in Indonesia owned by Chairul Tanjung and has business sectors in banking (Bank Mega), media, and entertainment (TransCorp) , has acquired  Indonesia’s online media giant. Most likely the media giant will become a part of  TransCorp media’s arm.

This could be the largest and high profile acquisition in Indonesian startup history. We will give you more updates the soonest we get further information.

major update

Detik finally confirm the acquisition today, even though we didn’t mention any names earlier, seems like you guys can figure which company we were talking about. Just a few days ago, Detik announce the acquisition internally and today the news went public via newspaper (photo via tommyprass).

Bisnis.com states that Detikcom’s backers Tiger Investment (owned 39%) and Mitsui & Co. (2%) wanted to exit the company and that acquisition is the best way for all parties. Detik has been rumored to be looking for potential buyers since last year with Telkom rumored to be one of the bidder and when the negotiation with Telkom didn’t went well they decided to negotiate with TransCorp via its parent company Para Group.

There’s also an anonymous rumor saying that Detikcom was valued around US$60 million when they went to negotiate with Telkom, so it’s more likely that they’re selling the company slightly below that number to Para Group.

UPDATED: Para Group Dikabarkan Akuisisi Raksasa Media Online di Indonesia

Kami baru saja menerima kabar bahwa Para Group, salah satu konglomerasi bisnis besar di Indonesia telah mengakuisisi sebuah raksasa media online di Indonesia. Para Group adalah salah satu konglomerasi besar yang dimiliki oleh Chairul Tanjung dan memiliki sektor bisnis di perbankan (Bank Mega), media dan hiburan (TransCorp), ritel (Carrefour Indonesia) dan Global Resource (perusahaan pertambangan dan pertanian). Kemungkinan raksasa media online tersebut akan menjadi online arm bagi divisi media TransCorp.

Deal ini bisa jadi merupakan akuisisi paling besar dan paling high profile dalam sejarah startup di Indonesia. Kami akan meng-update artikel begitu mendapatkan informasi lebih lanjut.

Major Update

Hari ini akhirnya Detik mengkonfirmasi akuisisi oleh Para Group. Meskipun kami tidak menyebut nama sebelumnya, tampaknya para pembaca DailySocial sudah dapat mengetahui perusahaan mana yang kami bicarakan. Beberapa hari lalu, Detik mengumumkan akuisisi internal dan berita tersebut akhirnya muncul untuk publik melalui surat kabar (foto oleh tommyprass).

Bisnis.com menyatakan bahwa penyandang dana Detikcom Tiger Investment (memiliki 39%) dan Mitsui & Co (2%) menginginkan exit dari perusahaan tersebut dan akuisisi adalah cara terbaik untuk semua pihak. Detik telah dikabarkan akan mencari pembeli potensial sejak tahun lalu dengan Telkom yang dikabarkan menjadi salah satu penawar, ketika negosiasi dengan Telkom tidak berjalan dengan baik mereka memutuskan untuk bernegosiasi dengan Transcorp melalui perusahaan induknya Para Group.

Ada juga anynomous rumor yang mengatakan bahwa Detikcom dihargai sekitar US $ 60 juta ketika mereka melakukan negosiasi dengan Telkom, jadi kemungkinan penjualan Detikcom ke Para Group berada pada harga yang sedikit di bawah jumlah tersebut.