Exit Interview: Michael F. Smith Jr.

Seperti yang kami janjikan sebelumnya, berikut wawancara dengan Michael Francis Smith Jr, alias Smitty, yang baru saja meninggalkan posisinya di Yahoo untuk bergabung dengan sebuah startup baru bernama Spuul. Kami bertanya pada Smitty tentang Spuul, pandangannya tentang Yahoo, Koprol, dan kondisi startup di Asia Tenggara.

Dia menguraikan alasannya untuk terjun dari ‘perahu’ yang sudah nyaman dan gaji yang besar serta penuh meeting dan perencanaan ke medan yang penuh coding semalam suntuk, tidur sepanjang hari dan makan ramen hanya untuk bertahan. Just kidding Smitty.

Tanpa basa-basi lagi, kami hadirkan Anda wawancara dengan Smitty.

Apa yang menyebabkan Anda akhirnya memutuskan untuk keluar dari Yahoo! dan bergabung dengan Spull?

Sangat sederhana. Saya ingin kembali ke dunia startup. Bekerja di perusahaan besar bisa menyenangkan, mendapatkan gaji yang besar dan berpergian secara rutin, namun berurusan dengan media besar juga bisa berarti kekacauan yang terdiri dari meeting, perencanaan dan proses –  hal-hal yang menjauhkan kita dari benar-benar membuat sesuatu. Saya ingin kembali membuat sesuatu. Saya sangat menikmati pengalaman bekerja di Yahoo! dan berharap yang terbaik untuk perusahaan ini. Saya memiliki banyak sekali teman dari berbagai seluruh dunia di Yahoo!.

Apakah Spuul itu dan siapa saja yang sda dibalik perusahaan ini?

Spuul masih dalam stealth mode saat ini. Kita akan meluncurkannya dalam waktu dekat dan semuanya akan terungkap. Spuul didukung oleh beberapa serial entrepreneur, beberapa veteran industri dan geek seperti saya.

Apakah Anda akan tinggal di Asia Tenggara?

Tentu. Saya cinta SEA. Keluarga saya ada di sini.

Continue reading Exit Interview: Michael F. Smith Jr.

Exit Interview: Michael F. Smith Jr.

As promised, we have the exit interview with Michael Francis Smith Jr., a.k.a Smitty, who just left his position at Yahoo to join a new startup called Spuul. We asked Smitty about Spuul, his views on Yahoo, Koprol, and the startup scene in Southeast Asia.

He outlined his reasons for jumping ship from a stable and cushy high paying job full of meetings and planning to one that requires him to stay up coding all night, sleep all day, and eat ramen just to survive. Just kidding Smitty.

Without further ado, we present to you the interview.

What led you to decide to leave Yahoo and join Spuul?
It’s pretty simple. I wanted to get back to startup land. Working for big companies can be fun, great pay and lots of travel but dealing with big companies can be a morass of meetings, planning and process – things that take you away from actually making things. I wanted to get back to making things. I enjoyed my Yahoo! experience a ton and wish the company the very best. I have a lot of friends at Yahoo! from around the globe.

What is Spuul and who else are behind this company?
Spuul is in stealth mode right now. We will launch soon and all will be revealed. Spuul is backed by some serial entrepreneurs, some industry veterans and geeks like me

Will you be staying in Southeast Asia?
But of course. I love SEA. My family is here.

Continue reading Exit Interview: Michael F. Smith Jr.

Smitty Mulai Menulis Kolom di e27 dan Bergabung dengan Startup Bernama Spuul

Smitty bersama Rama dari DailySocial

Seperti yang dijanjikan oleh Michael Smith Jr. (lebih dikenal dengan nama Smitty), pagi ini ia memulai kolomnya di blog e27 dengan menulis tentang kehidupannya pra dan paska Yahoo!. Dalam post tersebut ia mengungkapkan bahwa ia akan melakukan dua hal, menulis kolom rutin untuk blog Singapura e27, berjudul Tales From the Trenches dan satu lagi yaitu bergabung dengan sebuah startup bernama Spuul sebagai Chief Product Officer.

Smitty selalu memiliki ketertarikan terhadap startup dan teknologi, langkah yang ia ambil ini menempatkannya di tengah medan bukannya hanya menjadi penonton atau pembimbing para pemain di industri. Smitty belum mengungkapkan apapun tentang Spuul, namun informasi tentang startup ini tentunya akan muncul dalam waktu dekat.

Kita tunggu berbagai kisah dari kolomnya di e27 dan tentunya juga tentang Spuul.

Smitty Starts a Column at e27 and Runs a Startup Called Spuul [Updated]

Smitty and our very own Rama

This morning as promised, Michael Smith Jr. posted an entry on e27 regarding his life before and after Yahoo. In the post, he revealed that he will be doing two things; writing a column titled Tales From the Trenches for the Singapore startup blog, and joining a startup himself called Spuul as its Chief Product Officer. Spuul is very likely backed by Pollenizer as I said yesterday since Smitty had been pretty close to those guys recently.

Smitty has always been passionate about startups and technology and this jump puts him right into the thick of things instead of watching and guiding the players within the scene. He has yet to reveal anything about Spuul but we expect to find out soon enough.

We’ll look forward to more of his tales and can’t wait to find out about Spuul.

[update] Smitty corrected me on Twitter saying that Spuul is not backed by Pollenizer.