Amplop.in Perkenalkan Sistem Berlangganan dan Tambahkan Beberapa Fasilitas Baru

Amplop.in secara resmi kini memperkenalkan sistem berlangganan mereka dan menambahkan beberapa fitur baru untuk melengkapi berbagai layanan yang telah ada sebelumnya. Seperti yang saya tuliskan di artikel tentang layanan perencanaan keuangan sebelumnya, bahwa akan ada kabar dari layanan Amplop.in, berikut beberapa berita terbaru dari layanan perencana keuangan ini.

Amplop.in kini menerapkan sistem freemium dengan memberikan layanan gratis bagi pengguna mereka (dengan fasilitas terbatas) dan menyediakan beberapa paket berlangganan untuk pengguna yang ingin mendapatkan fasilitas yang lebih lengkap.

Continue reading Amplop.in Perkenalkan Sistem Berlangganan dan Tambahkan Beberapa Fasilitas Baru