[Panduan Pemula] Cara Membuat System Restore Point di Komputer Windows 7

System restore point sangat bermanfaat apabila komputer ngadat karena suatu sebab, entah itu setelah memasang aplikasi baru atau melakukan upgrade driver. Fitur system restore bekerja dengan cara menyimpan kondisi terakhir komputer secara berkala yang untungnya dapat dibuat secara manual.

Continue reading [Panduan Pemula] Cara Membuat System Restore Point di Komputer Windows 7

Cara Memperbaiki Harddisk Bad Sector di Komputer Windows 7

Bad sector dapat didefinisikan secara sederhana sebagai keadaan dimana sebagian kecil atau beberapa bagian perangkat harddisk mengalami kerusakan sehingga tidak dapat dibaca ataupun ditulis oleh sistem.

Continue reading Cara Memperbaiki Harddisk Bad Sector di Komputer Windows 7

Cara Defrag Disk di Windows 7 dan Membuat Jadwal Agar Berjalan Otomatis

Defrag atau Defragment adalah tool default Windows yang berguna menyusun, mengatur dan merapikan kembali data yang ada di dalam hard disk. Tujuannya adalah untuk menjaga stabilitas dan menghindarkan hard disk dari bad sector yang buruk bagi komputer.

Continue reading Cara Defrag Disk di Windows 7 dan Membuat Jadwal Agar Berjalan Otomatis

Cara Mempercepat Booting Windows 7

Untuk mempercepat booting Windows 7 Anda mempunyai dua pilihan. Pilihan pertama meng-upgrade komponen piranti keras agar performa komputer lebih kencang, tetapi tidak ada jaminan akan menyelesaikan masalah. Kedua, mengurangi beban kerja yang harus diproses oleh perangkat dengan melakukan tweak. Mau pilih yang mana?

Continue reading Cara Mempercepat Booting Windows 7

[Panduan Pemula] Cara Membuat Kuesioner Online Dengan Google Forms

Membuat kuesioner online bukanlah perkara murah, tanpa dukungan aplikasi rasanya sangat sulit untuk melakukannya dengan benar. Untungnya sekarang ada beberapa layanan yang menawarkan pembuatan kuesioner online, salah satu yang paling populer dan mudah adalah Google Forms.

Continue reading [Panduan Pemula] Cara Membuat Kuesioner Online Dengan Google Forms