Download Aplikasi DS untuk Windows Phone 7

Setelah kami meluncurkan aplikasi Dailysocial di Android dan Nokia, kini dengan bantuan dari RadyaLabs kami juga meluncurkan aplikasi DailySocial untuk platform Windows Phone 7. Jadi selain melalui perangkat Nokia yang sekarang ada, nantinya OS WP7 juga akan tersedia di perangkat smartphone yang dirilis oleh Nokia.

Melalui aplikasi ini anda bisa membaca konten terbaru Dailysocial (of course), namun anda juga bisa menyimpan konten DS untuk dibaca secara offline. Anda juga bisa melihat list topik/kategori, sharing artikel melalui email dan twitter dan juga anda bisa terus update mengenai lowongan kerja yang ada di DS Jobs.

Aplikasi ini tersedia secara cuma-cuma, dan in my personal opinion … it’s beautiful 🙂

Continue reading Download Aplikasi DS untuk Windows Phone 7

Flickr rilis aplikasi untuk Windows 7 dan Windows Phone 7

Aplikasi pengelola foto, Flickr, per awal Maret ini merilis aplikasi khusus yang berjalan di atas platform Windows 7 dan Windows Phone 7. Di bulan Januari memang pihak Yahoo! sudah mulai menerbitkan sneak peak tentang seperti apakah aplikasi ini akan dibuat dan per Maret ini aplikasi untuk kedua platform tersebut resmi diluncurkan.

Meskipun disebutkan untuk Windows 7, saya yakin bahwa aplikasi ini dioptimalisasi untuk Windows 7 Slate yang diaplikasikan untuk tablet. Sebelumnya aplikasi Flickr sudah tersedia di platform yang lain, macam iOS, Android, ataupun BlackBerry.

Hal apa sayang yang ditawarkan oleh aplikasi ini? Dikutip dari blog Flickr Indonesia, berikut adalah hal yang ditawarkan oleh aplikasi Flickr, khususnya untuk kedua platform tersebut:

Continue reading Flickr rilis aplikasi untuk Windows 7 dan Windows Phone 7

Nokia: The Future of QT/Symbian Developers

We’ve heard of longterm partnership news between Nokia and Microsoft announced a few days ago and become sensational in internet world up until now. The long term agreement stated that Nokia will use Windows Phone 7 operating system in its smartphone device and decided not to use Symbian as has been done before.

Reaction from technology industry varies between the ones who gladly welcome Nokia’s decision to use better OS than Symbian while others upset thinking that Nokia left QT and Symbian’s application developer community that Nokia had built.

Continue reading Nokia: The Future of QT/Symbian Developers

NokiaMSFT : Masa depan pengembang QT/Symbian

Kita semua sudah tahu mengenai berita partnership jangka panjang antara Nokia dan Microsoft yang diumumkan beberapa hari lalu yang menghebohkan dunia internet sampai hari ini. Perjanjian jangka panjang itu menyatakan bahwa Nokia akan menggunakan sistem operasi Windows Phone 7 di perangkat smartphone-nya dan memutuskan untuk tidak menggunakan Symbian seperti yang selama ini dilakukannya.

Reaksi dari kalangan industri teknologi-pun bervariasi, ada yang senang karena akhirnya Nokia menggunakan OS yang lebih baik dari Symbian dan ada pula yang kesal karena Nokia seperti meninggalkan komunitas pengembang aplikasi QT dan Symbian yang selama ini sudah dibangun oleh Nokia.

Continue reading NokiaMSFT : Masa depan pengembang QT/Symbian