[Manic Monday] Music Discovery And Curation

Last Friday, I came (a bit late) to a discussion forum and get-together held by Seven Music, attended by people from many walks of life, among them artist management, bands that are just starting out, to bands who have signed on to Seven Music. I was introduced to a few of the attendees, among them a band called Tokyolite, who just finished their home recording EP, and were offering their CD for sale. It turns out that they have already had a chance to play on a TV show in Japan, after being discovered by the TV show’s producers through their YouTube videos. Tokyolite is naturally still at the start of their career, and if they are smart, they can take advantage of these opportunities to further their music careers.
Continue reading [Manic Monday] Music Discovery And Curation

[Manic Monday] Microsponsorship

Indonesia merupakan salah satu negara yang kemajuan ekonominya sangat dipengaruhi oleh usaha kecil dan menengah. Bayangkan, beribu-ribu usaha dengan perputaran uang yang relatif kecil, yang mendorong perputaran roda ekonomi konsumsi dan produksi. Semua tukang gorengan membutuhkan minyak goreng, gas elpiji, bahan makanan dan sebagainya, untuk membuat gorengan yang memberi makan pada pekerja kantoran maupun buruh pabrik. Pekerja kantoran dan buruh pabrik ini pun bekerja untuk menghasilkan sesuatu dari kantornya, yang kemudian akan ditawarkan pada pelanggan-pelanggannya, dan seterusnya. Saking tingginya perputaran konsumsi dan produksi ini, Indonesia malah sekarang menjadi pengimpor bahan makanan.

(null)

[Manic Monday] Microsponsorship

Indonesia is one of those countries whose economy is very much supported by small to medium businesses. Imagine, thousands of businesses with relatively small revenue turnover, pushing the wheels of consumption and production. All fried foods vendors need cooking oil, LPG, food material and so on, to make their snacks feeding office and factory workers. These office and factory workers in turn work to produce something from their company, which is then offered to their customers, and so on. The sheer magnitude of this consumption and production cycle has made Indonesia an importer of foodstuffs.

Continue reading [Manic Monday] Microsponsorship

[Manic Monday] Pengaruh Kesenjangan Digital Terhadap Layanan Digital

Kesenjangan digital adalah sebuah keadaaan di mana akses terhadap koneksi internet dan semua layanan yang tersedia melalu internet tidak merata. Pusat-pusat pemerintahan dan perdagangan, k0ta-kota besar di seluruh dunia mungkin semuanya sudah menikmati akses internet, tetapi masih banyak daerah di dunia yang masih belum terjangkau, terutama daerah-daerah pedesaan. Kondisi ini seperti dilema telur dan ayam, berhubung investasi untuk membangun jaringan ke pelosok itu cukup mahal, tapi potensi pengguna internet di daerah-daerah tersebut masih kecil. Ini sebabnya banyak program ‘internet masuk desa’ itu didukung oleh pemerintah ataupun program-program independen seperti yang dilakukan Google.

(null)

[Manic Monday] The Digital Divide’s Effect On Planning Digital Services

The digital divide is a situation where access to the internet and services provided through it are not spread equally. Centres for government and trade, and the big cities all over the world probably all have internet access, yet many areas in the world have not received it, especially in rural areas. This condition is a chicken and egg predicament – the investment to build out a network to rural areas is very costly, but the potential of internet usage in those areas is relatively small. This is why most rural connectivity projects are government supported, or through independent projects like what Google is doing.
Continue reading [Manic Monday] The Digital Divide’s Effect On Planning Digital Services

[Manic Monday] Pentingnya Simbiosis Antara Konten Dan Teknologi

Industri musik [rekaman] dan industri-industri konten lainnya bukan sebuah industri yang memiliki ilmu yang cukup pasti. Apabila dibandingkan dengan berbagai industri konsumsi lain, seperti bahan bakar minyak atau produk konsumen (FMCG atau rokok) yang potensi penjualannya dapat terukur dari survei konsumen, FGD sampai penawaran ke distributor. Hampir semua tahap pengembangan produk konsumen sudah terbentuk menjadi proses dan ilmu, dari riset, pengembangan produk, tes pasar hingga penjualan bebas. Berhubung industri konten merupakan sebuah industri yang menggantungkan keputusan pembelian terhadap sesuatu yang subyektif, sesuatu yang sebelumnya diterima pasar dengan baik, belum tentu akan diterima dengan baik lagi di masa datang.

(null)

[Manic Monday] The Importance of Symbiosis Between Content And Technology

The [recorded] music industry and other content industries are not industries with a definite science; especially when compared to other consumption-based industries, like fuel, FMCG and tobacco, which have more measurable sales potential based on consumer surveys, FGDs and trade offerings. Almost all the steps of consumer product development has shaped into a process and science, from research, product development, market testing to retail offering. Since the content industry that depends on a subjective purchase decision, something that has previously been accepted by the market may not always have the same reception in the future.

Continue reading [Manic Monday] The Importance of Symbiosis Between Content And Technology

[Manic Monday] IVR Mungkin Masih Relevan Untuk Hiburan Digital

IVR, singkatan dari Interactive Voice Response, sebenarnya adalah teknologi yang cukup lama, dan mungkin pernah Anda pakai tanpa sadar. Biasanya sistem IVR ini digunakan oleh layanan pelanggan via telepon, yang berupa rekaman suara manusia mengikuti menu tertentu, yang bisa diakses dengan memencet tombol angka telepon. Sistem IVR akan merekam nada DTMF yang keluar (tiap tombol telepon memiliki nada DTMF sendiri, untuk angka 0-9 dan tanda * dan #), dan mememanggil menu yang sesuai dengan pilihan pelanggan. Misalnya: tekan 1 untuk informasi produk, tekan 2 untuk pemesanan, dan seterusnya. Nah, sudah pernah kan?
Continue reading [Manic Monday] IVR Mungkin Masih Relevan Untuk Hiburan Digital

[Manic Monday] IVR May Still Be Relevant For Digital Entertainment

IVR, short for Interactive Voice Response, is actually a quite old technology, which you may have already used without you knowing. The IVR system is usually used by automated customer services by phone, which consist of voice recordings following a certain menu, accessible by pressing the numbers on your phone. The system will record the DTMF tone of each number (each number has its own DTMF tone, for numbers 0-9 and the symbols * and #), and will call up the menu according to the caller’s choice. For instance: press 1 for product info, press 2 for ordering, and so on. Ring a bell?

Continue reading [Manic Monday] IVR May Still Be Relevant For Digital Entertainment

[Manic Monday] Selling Intellectual Property Products Bundled With Other Products

The relevance of business models dependent on profit from duplication has eroded, due to the ease that digital mediums provide for duplication, at almost no extra cost, by anyone. It does not mean that this business model will disappear, but it will mean that anyone doing this type of business model must be smarter in creating the product and planning the distribution.

Continue reading [Manic Monday] Selling Intellectual Property Products Bundled With Other Products