Selling Music in an Easy, Fast and Fun Way With DoTuku

Many ways to take advantage of internet technology to monetize music content continues to be developed. The newest one, Ardhi Nurdin, a member of Jikustik band or commonly known as Daditz, made a platform where artist can sell their music. This platform is called DoTuku.

DoTuku uses payment scheme which named Dot and Tuku. Tuku is a voucher to buy music uploaded by artist on DoTuku. A song worth 5 Tuku on default and can be raised based on the popularity of the song or the artist’s effort to promote the song.

The artist will receive Dot if their song is downloaded. User will also receive some amount of Dot after downloading a song. For the artist, Dot can be exchanged with Rupiah while regular user can use Dot to purchase item with special price at DoTuku Store.

Continue reading Selling Music in an Easy, Fast and Fun Way With DoTuku

DoTuku, Menjual Musik dengan Mudah, Cepat, Menyenangkan

Beragam cara memanfaatkan teknologi internet untuk memonetasi konten musik terus dilakukan. Yang terbaru, Ardhi Nurdin, anggota band Jikustik yang lebih dikenal dengan nama Dadikz, membuat sebuah platform di mana artis dapat menjual musik mereka. Platform ini diberi nama DoTuku.

DoTuku menggunakan skema pembayaran yang diberi nama Dot dan Tuku. Tuku merupakan voucher yang dapat digunakan oleh pengguna Dotuku untuk membeli musik yang diunggah artis di Dotuku. Satu lagu bernilai default 5 Tuku, yang dapat dinaikkan sesuai dengan tingkat popularitas lagu tersebut atau sesuai usaha dari artis tersebut mempromosikannya.

Artis akan memperoleh Dot jika lagunya diunduh. Pengguna juga akan memperoleh jumlah Dot tertentu setelah mengunduh sebuah lagu. Untuk artis, Dot ini dapat ditukarkan dengan Rupiah. Sementara untuk pengguna biasa, Dot dapat digunakan untuk membeli barang dengan harga spesial di DoTuku Store.

Continue reading DoTuku, Menjual Musik dengan Mudah, Cepat, Menyenangkan