Focus.

Opening an event with wide scope of participants can be tricky. Perhaps it’s similar with creating curatorial text for art exhibition, the opening needs to be able to cover the entire theme and provide inspiration. Of course we need to avoid too many formalities because it is not a speech.

Echelon 2011 was opened by presentation or Talk session by Derek Sivers, representing CD Baby. CD Baby is one of internet industry’s milestone in 1999- 2000 that provided record store as their main service. The business went very well, it grew very fast, but Derek decided to sell it away and pursued other dream. He now lives in Singapore to prepare his new startups, MuckWork.

There are two things Derek “talked” about that I’d like to share with you here. Focus and Version 1.0.

Continue reading Focus.

Fokus.

Membuka sebuah acara dengan cakupan peserta yang cukup luas memang cukup sulit, mungkin bisa disamakan dengan membuat teks kuratorial untuk sebuah pameran karya seni, pembuka tersebut harus bisa merangkum keseluruhan tema acara dan bisa memberikan inspirasi pada keseluruan acara. Tentunya tidak dalam bentuk kaku karena ini bukan pidato pembukaan.

Echelon 2011 dibuka oleh presentasi atau dalam acara disebut sesi Talk dari Derek Sivers, mewakili perusahaan yang telah dijualnya CD Baby. CD Baby adalah salah satu hasil kesuksesan dari perjalanan industri internet tahun 1999-2000 yang memberikan layanan utama mereka sebagai record store. Bisnis yang berjalan sangat baik, bertumbuh pesat namun Derek memutuskan untuk menjualnya dan meneruskan mimpi lain, Derek kini tinggal di Singapura untuk mempersiapkan startup terbaru dia, MuckWork.

Ada dua hal dari kurang lebih 45 menit ‘percakapan’ Derek yang ingin saya share dengan para pembaca DailySocial, dua hal tersebut adalah Fokus dan Version 1.0.

Continue reading Fokus.

Updated : Bouncity, Sixreps & PriceArea to Represent Indonesia at Echelon 2011 Singapore

We just received news that two Indonesian startups Bouncity and SixReps are going to pitch at Echelon 2011 in Singapore after defeating other startups pitching at Echelon Indonesia Satellite event a few weeks back. Bouncity and SixReps beats other promising startups such as Tasterous, Rockto, Goorme, PriceArea, Infoll, NgaturDuit, Wooz.in and Rserve.me. In this pitch competition, PriceArea wins People’s Choice award.

Both Bouncity & SixReps are going to represent Indonesia in the main competition in Singapore on June 16-17th taking place at University Cultural Centre, National University of Singapore. They will be joining 9 other startups to show their awesome products to investors coming from all over the region, now that’s going to be a sweet victory 😉

Congratulations and good luck Bouncity and SixReps, make us proud! 🙂

update

We just learn that PriceArea.com is also going to pitch at Echelon 2011 event in Singapore representing Indonesia.

Event Report: Echelon 2011 – Indonesia Satellite

Echelon – Indonesia Satellite, which was held on Friday, April 29, 2011, at fCone – fX Lifestyle X’nter, Jakarta, was finally done. As previously reported in DailySocial, there are 10 startups that pitched in front of the judges and audience to get the opportunity to pitch at the peak event in Singapore, 16 to 17 June 2011.

10 participants consisting of SixReps, Tasterous, Rockto, Goorme, PriceArea, Bouncity, Infoll, NgaturDuit, Wooz.in and Rserve.me have displayed their best performances (though in some sides still need to improve few things, including the method of presentation and language skills) to pitch in front of the jury, which is divided into two sessions. Shinta Dhanurwardoyo, Aaron Tan, Aulia Masna, Danny Oei, Andi Boediman for the first session and Aaron Tan, Aulia Halimatussadiah, Irving Hutagalung, Satya Witoelar, Martin Hartono for the second session.

Continue reading Event Report: Echelon 2011 – Indonesia Satellite

Event Report: Echelon – Indonesia Satellite, PriceArea Terpilih Sebagai Pemenang Pilihan Pengunjung

Echelon – Indonesia Satellite, yang diadakan hari kemarin, bertempat di fCone, fX Lifestyle X’nter, Jakarta, telah selesai diselenggarakan. Seperti yang sebelumnya diberitakan di DailySocial, ada 10 startup yang melakukan pitch dihadapan para juri dan penonton untuk mendapatkan kesempatan pitch di acara puncak Echelon yang akan di selengarakan di Singapura, bulan 16 – 17 Juni 2011.

10 peserta yang terdiri dari SixReps, Tasterous, Rockto, Goorme, PriceArea, Bouncity, Infoll, NgaturDuit, Wooz.in, Rserve.me telah menampilkan penampilan terbaik mereka (meski diberbagai sisi masih ada yang bisa diperbaiki, termasuk cara presentasi dan kemampuan bahasa) untuk pitch dihadapan para juri, yang dibagi menjadi dua sesi, Shinta Dhanurwardoyo, Aaron Tan, Aulia Masna, Danny Oei, Andi Boediman untuk sesi pertama dan Aaron Tan, Aulia Halimatussadiah, Irving Hutagalung, Satya Witoelar, Martin Hartono untuk sesi kedua.

Continue reading Event Report: Echelon – Indonesia Satellite, PriceArea Terpilih Sebagai Pemenang Pilihan Pengunjung

Sepuluh Startup Akan Melakukan Pitch Pada Acara Echelon – Indonesia Satellite di Jakarta

Setelah dua acara Echelon Satellite di Kuala Lumpur dan Singapura, Echelon – Indonesia Satellite akan hadir di Indonesia minggu ini, dengan penyelenggara lokal komunitas #startuplokal. Echelon adalah salah satu event teknologi terbesar di Asia dimana para startup bersaing untuk mendapatkan pengakuan dan keberhasilan dengan menampilkan kemampuan mereka, ide-ide, bakat dan produk di depan panel juri.

Acara Satellite Jakarta akan diadakan hari Jumat ini di fCone, fX Lifestyle X’nter, acara akan dimulai sejak waktu makan siang sampai jam 5 sore. Gratis dan Anda yang tertarik dapat mendaftar di sini. Selain para pemenang pilihan para juri akan ada juga startup pemenang pilihan para pengunjung.

Berikut ini adalah para startup yang akan melakukan pitch pada hari Jumat untuk merebutkan satu tempat dan menjadi salah satu dari sepuluh startup yang akan melakukan pitch di acara utama Echelon di Singapura pada bulan Juni 2011 nanti.

Continue reading Sepuluh Startup Akan Melakukan Pitch Pada Acara Echelon – Indonesia Satellite di Jakarta

Ten Startups to Pitch at Echelon’s Jakarta Event This Friday

After successful satellite events in Kuala Lumpur and Singapore, e27’s Echelon comes to Indonesia this week courtesy of the #startuplokal community. Echelon is of course one of Asia’s largest technology events where brand new startups vie for recognition and success by showcasing their skills, ideas, talents and products in front of a panel of judges.

The Jakarta event will be held this Friday at fCone, fX Lifestyle X’Nter from lunch time until 5pm. Attendance is free and you can register here. There will also be a People’s Choice Award in addition to the official judging.

The following are startups that will pitch on Friday for a chance to be one of the ten startups pitching at the main event in Singapore in June.

Continue reading Ten Startups to Pitch at Echelon’s Jakarta Event This Friday

Event: Pendaftaran Echelon 2011 Startup Launchpad Diperpanjang

Seperti yang pernah diumumkan pada artikel DailySocial sebelumnya, acara Echelon 2011 kini kembali digelar, namun dengan beberapa pembaruan yang terjadi pada gelaran acara tahun ini.

Acara launchpad kini terdiri dari rangkaian acara Satellite Launchpad di tiga negara, yang juga menjadi semacam seleksi awal bagi para startup sebelum bisa pitch di acara Launchpad utama Echelon 2011.

Satellite Launchpad akan diadakan di Kuala Lumpur, Jakarta dan Singapura, dari Satellite Launchpad ini akan dipilih 10 pemenang  dan akan diberikan kesempatan untuk melakukan pitch di acara Launchpad di Echelon 2011, bertempat di Singapura pada tanggal 10-11 Juni 2011, pemenang Launchpad Echelon 2011, yang akan mendapatkan hadiah sangat menarik dan sangat pas untuk kebutuhan startup.

Continue reading Event: Pendaftaran Echelon 2011 Startup Launchpad Diperpanjang

Event: Pendaftaran Untuk Ikut Echelon 2011 Startup Launchpad Telah Dibuka

Echelon 2011 akan kembali digelar, acara yang yang akan mempertemukan para startup dengan investor, pengusaha, pengembang, pembuat kebijakan serta para eksekutif dari industri teknologi ini kembali membuka registrasi bagi para startup untuk ikut serta pitch bagi startup mereka.

Tahun lalu, beberapa startup lokal juga menjadi peserta eksebisi di acara Echelon, dan Scraplr menjadi satu-satunya startup asal Indonesia yang mengikuti acara Launchpad (startup bisa merilis layanan mereka di sesi ini).

Kini peluang untuk mengikuti acara Echelon 2011 Startup Launchpad kembali terbuka bagi para startup Indonesia. Acara Launchpad dari Echelon kali ini memang agak sedikit berbeda, karena akan digelar Satellite Launchpad di tiga negara yang menjadi semacam seleksi awal bagi para startup sebelum mereka bisa pitch pada acara Echelon 2011 di University Cultural Centre, National University of Singapore.

Continue reading Event: Pendaftaran Untuk Ikut Echelon 2011 Startup Launchpad Telah Dibuka