Carbon3D Gunakan Sinar UV Untuk Mencetak 3D Dari Cairan

Belakangan, istilah 3D printing memang langsung mengingatkan pada perangkat cetak berbasis thermoplastics. Padahal pendekatan tersebut sudah dikembangkan ke beragam iterasi, dari mulai pena untuk menggambar di udara hingga 3D printer kue dadar. Tapi saya yakin metode print yang diusung oleh Carbon3D mampu membuat Anda terkagum-kagum. Continue reading Carbon3D Gunakan Sinar UV Untuk Mencetak 3D Dari Cairan