Sennheiser Perkenalkan Empat Headphone In-Ear Seri CX Generasi Baru

Tidak bisa dipungkiri, nama Sennheiser selalu teringat saat sedang mendiskusikan perangkat audio. Alasannya sebenarnya sederhana: ahli audio asal Jerman ini memiliki sederet headphone dalam berbagai jenis dan rentang harga yang luas, mulai dari yang terjangkau (murah) hingga yang berharga selangit. Continue reading Sennheiser Perkenalkan Empat Headphone In-Ear Seri CX Generasi Baru