Pelangi Interaktif Studio Kembangkan Aplikasi Khusus Lagu Anak

Dunia anak di Indonesia memang patut mendapatkan perhatian khusus dari masyarakat, anak-anak jaman sekarang cenderung mengkonsumsi hal-hal yang belum sepatutnya dikonsumsi oleh anak seumurnya. Bayu Sulistyo Subyantoro, seorang pemerhati yang juga pendiri dari Pelangi Interaktif Studio memutuskan untuk bertindak untuk melawan masalah ini melalui sebuah aplikasi mobile. Continue reading Pelangi Interaktif Studio Kembangkan Aplikasi Khusus Lagu Anak