OS X Yosemite Sudah Hadir Untuk Mac Anda

Diambil dari nama taman nasional Warisan Budaya Dunia di Amerika, Yosemite merupakan versi kesebelas platform OS X garapan Apple untuk komputer Macintosh, sebagai penerus Mavericks. Setelah diumumkan dan dilepas ke para developer awal Juni lalu, akhirnya Mac OS X Yosemite tersedia untuk pengguna umum mulai tanggal 16 Oktober. Continue reading OS X Yosemite Sudah Hadir Untuk Mac Anda

[Rumor] Tahun 2014 Apple Akan Produksi iMac Versi Murah dan iPad Beresolusi Tinggi

Beberapa saat sebelum peluncuran iPhone 5S dan iPhone 5C, banyak orang berharap akan munculnya iPhone murah. Dan sepertinya keinginan itu akan jadi kenyataan setelah Apple memastikan kehadiran iPhone 5C, yang digadang-gadang bakal jadi perangkat untuk kategori itu, sayangnya inisial “C” bukanlah kepanjangan dari cheap melainkan colorful, iPhone 5C tetap dibanderol mahal.

Continue reading [Rumor] Tahun 2014 Apple Akan Produksi iMac Versi Murah dan iPad Beresolusi Tinggi

Tahukah Anda: iMac Hampir Dinamakan MacMan Oleh Steve Jobs

Ken Segall, seorang konsultan kreatif yang dulu bekerja bersama Steve Jobs dalam memberikan nama untuk produk terbaru Apple. Pada tahun 2008 Ken bersama dengan tim kreatifnya ditugaskan untuk memberi nama produk Apple yang saat itu diberi kode C1, dimana “C” adalah kependekan dari “Consumer”. Continue reading Tahukah Anda: iMac Hampir Dinamakan MacMan Oleh Steve Jobs