Gowalla Resmi Dibeli Facebook dan Layanan Ditutup Januari

Setelah beberapa waktu dalam “penyangkalan”, akhirnya co-founder Gowalla, Josh Williams, secara resmi menyatakan bahwa Gowalla resmi dibeli Facebook. Akuisisi ini lebih menyangkut talenta di mana tim Gowalla saat ini akan bedol desa ke Palo Alto, markas besar Facebook. Layanan Gowalla sendiri akhirnya akan dimatikan di bulan Januari depan, di mana Gowalla menyediakan fasilitas bagi penggunanya untuk mengekspor data Passport, Stamp, dan Pin. Facebook tidak mengakuisisi data yang dimiliki oleh Gowalla.

Gowalla dan Foursquare sama-sama diluncurkan di SXSW 2009. Koprol juga didirikan di medio itu. Sejujurnya buat saya sendiri Gowalla memiliki tampilan yang lebih indah, bahkan terpilih menjadi best mobile service. Meskipun demikian, saya tidak pernah bisa menggunakan Gowalla dalam waktu lama.

Continue reading Gowalla Resmi Dibeli Facebook dan Layanan Ditutup Januari

Bouncity for Android Sudah Tersedia

Sejak diluncurkan bulan Juni lalu, Bouncity memang fokus di platform BlackBerry karena target pasarnya memang kebanyakan menggunakan OS tersebut. Layanan berbasis lokasi ini sekarang memperluas pasarnya dan sudah tersedia untuk platform Android. Pengguna Android dapat mengunduhnya dari lamannya di Android Market secara gratis. Alternatifnya, Anda bisa coba mengunduh dari tautan http://bouncity.com/download.

Tampilannya buat saya menarik dan nuansa warna-warninya membuat versi Android ini terlihat lebih indah dari versi BlackBerry-nya. Jangan heran karena ini merupakan salah satu hasil karya tim yang dipimpin oleh Richard Fang. Ukurannya memang cukup besar, 2.8 MB, karena menampilkan banyak imaji, tapi tentu saja hasilnya cukup nyaman memanjakan mata.  Untuk menggunakannya, dibutuhkan ponsel Android dengan OS minimal 2.0 dan akun Facebook untuk login — meskipun di laman Android Market-nya disebutkan minimal diperlukan OS 1.6.

Continue reading Bouncity for Android Sudah Tersedia

Bouncity Presents Mobile Web Version

As launched on June 8th 2011, there was no other mobile platform encroached by Bouncity except Blackberry. It was promised that Bouncity would be launched for Andorid and iPhone platform on June. However, it seems that only after September the application will be available.

Occupying the time before the platforms ready, Bouncity launched its mobile web version that can be access from any cell phones, especially for those feature phones available in Indonesia. You may just need to click http://m.bouncity.com from your mobile browser.

Basically, the appearance of Bouncity’s version for BlackBerry and mobile web are quite similar. According to COO Bouncity, Kevin Osmond, after login, you may complete the challenges provided such as check in, quiz, and answer a question. All the things you can do in Blackberry Bouncity, can be done in mobile version as well.

Continue reading Bouncity Presents Mobile Web Version

Bouncity Hadirkan Versi Mobile Web

Sejak diluncurkan pertama kali tanggal 8 Juni lalu, praktis belum ada mobile platform lain yang dirambah oleh Bouncity selain BlackBerry. Awalnya dijanjikan Bouncity hadir di bulan Juli untuk Android dan iPhone, ternyata diperkirakan baru dapat hadir awal September mendatang.

Sebagai jeda sebelum aplikasi di masing-masing platform benar-benar hadir, Bouncity menghadirkan versi mobile web-nya yang bisa diakses dari ponsel manapun, terutama feature phones yang masih mayoritas di Indonesia. Cukup arahkan ke http://m.bouncity.com dari mobile browser Anda.

Continue reading Bouncity Hadirkan Versi Mobile Web

Masa Depan Check-in Baru Saja Dimulai

Berkat ReadWriteWeb, perhatian kalangan teknologi sekali lagi diarahkan pada fenomena check-in, yang sebelumya telah banyak digunakan di web. Apakah kita sudah tiba di titik jenuh dari aktivitas check-in atau kita baru benar-benar mulai menemukan nilainya? Jika Anda memikirkan suatu kegiatan, maka kemungkinan besar Anda akan menemukan layanan web yang menawarkan cara untuk berbagi pengalaman dengan setiap orang lain.

Sebelum kita melanjutkan, mari kita lihat apa sebenarnya aktivitas check-in itu. Check-in adalah sebuah kegiatan yang melibatkan kehadiran Anda di lokasi atau aktivitas tertentu dan mengumumkan kepada dunia bahwa Anda sedang melakukannya, dan kadang-kadang beserta alasannya kenapa Anda melakukannya. Jadi sebenarnya, tidak benar-benar harus berhubungan dengan lokasi.

Continue reading Masa Depan Check-in Baru Saja Dimulai

Check-in isn’t dead, it’s just getting started

Thanks to ReadWriteWeb, the attention of the technology inner circles once again is directed at the check-in phenomena that has been making its way around the web. Have we already arrived at the point of check-in fatigue or are we actually just beginning to discover its value? Think of an activity and most likely you’ll find a web service that offers a way to share that experience with every one else.

Before we proceed, let’s look at what a check-in actually does. Checking in involves stamping your presence at a particular location or activity and announcing to the world that you’re doing it, and sometimes, why. It doesn’t actually have to be a location.

Check-in taps into the narcissistic tendency inherent to a lot of people. People don’t just want to be seen, they want to be seen as hip, or for the ironically minded hipsters, anti-hip. Most people check in where everyone else does although a lot of people also check in to certain locations to show how anti-hip they are. Regardless, they’re checking in.

Continue reading Check-in isn’t dead, it’s just getting started