Politikana’s 2nd Anniversary, with More than 16K Articles

Yesterday, Politikana held a party to commemorate their 2nd anniversary. I did not attend the event, but reading the event progress from #Obsat and news from ObsatPolitikana and Ndorokakung Twitter accounts.

Since I did not attend, I will not go into discussions at the event, but I want to discuss about some statistical data from Politikana until this year. There are some interesting datas about user activity using UGC site, one of the family members of SalingSilang.

Politikana itself is one of the sites of the quite dominant SalingSilang network, especially from the active members and growing discussions on their site. Politikana is the first and only Web 2.0 political site in Indonesia. This site is a venue for users to write their opinions, discuss, and interact, via comments and ratings about political themes in the broad sense. As explained on their site, Politikana aims to provide political experience directly to an online generation in Indonesia.

Continue reading Politikana’s 2nd Anniversary, with More than 16K Articles

Politikana Ulang Tahun yang Kedua, Kini Telah Memiliki 16.768 Artikel

Kemarin, Politikana menggelar acara syukuran untuk memperingati ulang tahun Politikana yang kini telah berumur 2 tahun. Saya sendiri tidak menghadiri acara tersebut namun membaca perkembangan acara dari tagar Obsat dan kabar dari akun Twitter Obsat, Politikana serta akun Twitter Ndorokakung.

Berhubung saya tidak hadir, saya tidak akan membahas diskusi pada acara tersebut, namun saya ingin membahas tentang beberapa data statistik dari Politikana sampai dengan umur mereka yang kedua. Ada beberapa data menarik tentang aktivitas pengguna yang menggunakan situs UGC salah satu keluarga besar SalingSilang ini.

Continue reading Politikana Ulang Tahun yang Kedua, Kini Telah Memiliki 16.768 Artikel

SalingSilang and the Effort to Support Social Media Development in Indonesia

Budi Putra via his blog wrote about the number of sites that will be developed by the existing network in SalingSilang.com into 50 sites. This article certainly caught my attention. It is a considerable amount of growth, since the SalingSilang ‘family’ members currently only reach 16, they would surely continue to develop new services.

Some of the services incorporated in SalingSilang network have already been discussed in DailySocial, one of it is Tentukan.com. One of the Indonesian Twitter applications, TuiTwit has now also become a network of SalingSilang.

Continue reading SalingSilang and the Effort to Support Social Media Development in Indonesia

SalingSilang dan Usaha Mendukung Perkembangan Media Sosial di Indonesia

Budi Putra lewat blog-nya menuliskan tentang jumlah situs yang akan dikembangkan oleh jaringan yang ada di SalingSilang menjadi 50 buah. Tulisan ini tentunya menarik perhatian saya, jumlah pertumbuhan yang cukup banyak, mengingat ‘keluarga’ SalingSilang saat ini baru mencapai 16, tentunya mereka akan terus mengembangkan berbagai layanan baru.

Beberapa layanan yang tergabung dalam jaringan SalingSilang sendiri pernah dibahas oleh DailySocial, salah satunya adalah Tentukan.com. Salah satu aplikasi Twitter buatan lokal TuiTwit kini juga telah menjadi jejaring SalingSilang.

Continue reading SalingSilang dan Usaha Mendukung Perkembangan Media Sosial di Indonesia

SalingSilang, Tampilan Terbaru dan Semakin Kaya Akan Data

Pada acara Social Media Day Jakarta beberapa waktu yang lalu, Enda mempresentasikan wajah baru SalingSilang. Kalau dulu tampilannya berjajar untuk berbagai keluarga SalingSilang yang diagregasikan oleh SalingSilang, kini tampilannya lebih kaya fitur dan tentu saja lebih banyak data yang disajikan.

Tidak hanya menampilkan data dari keluarga SalingSilang saja, namun kini setidaknya ada 4 kategori data yang bisa dinikmati, data dari Twitter, dari keluarga SalingSilang, data dari luar keluarga SalingSilang, serta konten yang ditayangkan, dikumpulkan oleh tim editorial SalingSilang sendiri, dan semuanya merupakan data dari pengguna lokal Indonesia.

Continue reading SalingSilang, Tampilan Terbaru dan Semakin Kaya Akan Data

Kerjasama SalingSilang dengan Bike2Work

Anda kenal dengan SalingSilang? Anda kenal logo sepeda dalam lingkaran dengan dominan warna kuning? Well, SalingSilang adalah content aggregator-nya Dagdigdug sedangkan Bike2Work adalah Komunitas Pekerja Bersepeda (Bike-to-Work Community) yang cukup aktif dalam mengkampanyekan penggunaan sepeda menuju ke tempat kerja.

Continue reading Kerjasama SalingSilang dengan Bike2Work