Membangun “Founding Team” yang Baik

Definisi Founder, Founder Team, Founder CEO / Shutterstock

Di dunia kewirausahaan pembahasan tentang bagaimana menjadi seorang “great founder” sudah menjamur. Kebanyakan mengungkap tentang karakteristik individu untuk menjadi seorang founder yang baik, hanya sedikit yang membahas bagaimana cara membangun sebuah founding team. Serial entrepreneur Steve Blank dalam blog pribadinya mencoba memberi pemaparan tentang bagaimana membangun founding team yang baik dan apa yang membedakan perannya dengan founding CEO. Berikut definisi-definisi dari Steve tentang peran founder, founding team dan founding CEO:

Continue reading Membangun “Founding Team” yang Baik

[Simply Business] Kita Semua Bisa Meramal!

Artikel kali ini masih diinspirasi dari obrolan makan siang bersama Steve Blank, yang pernah saya ceritakan di artikel sebelumnya: di sini & di sini. Salah satu hal yang membuat dia tertarik untuk meluangkan waktu liburnya bertemu dengan kami adalah dia ingin mengetahui tentang iklim bisnis Indonesia, tentu termasuk perkembangan startup di bidang teknologi. Banyak sekali pertanyaannya tentang hal-hal terkait.

(null)

[Simply Business] Modal Bisnis Terbesar: Reputasi Dan Jaringan

Artikel ini adalah bagian kedua dari rangkaian artikel yang saya tulis dari pengalaman bertemu dengan seorang dewa dunia startup: Steve Blank

Kalau Anda belum tahu siapa Steve Blank, tulisan bagian pertama saya ada di link ini yang saya harap cukup menjelaskan mengapa dia dianggap sebagai figur yang sangat penting, dan mengapa kami begitu nge-fans. Kali ini saya ingin menceritakan bagaimana kami, enam orang groupie dari Indonesia, bisa bertemu dengan sang dewa.

Continue reading [Simply Business] Modal Bisnis Terbesar: Reputasi Dan Jaringan

[Simply Business] Cerita Groupie Bertemu Sang Idola

Artikel ini adalah bagian pertama dari rangkaian artikel yang ditulis dari pengalaman bertemu dengan seorang dewa dunia startup: Steve Blank

Minggu lalu saya dan beberapa teman mendapat kesempatan langka untuk bertemu dengan Steve Blank. Untuk yang belum pernah mendengar tentang Steve, saya beberapa kali menyebut namanya di artikel-artikel saya sebelumnya. Bisa dibayangkan, betapa besar pengaruh pemikirannya pada saya dan bagaimana saya memandang proses memulai bisnis. Membaca blognya saja sudah sangat membuka pikiran (silakan klik tautan di atas), apalagi buku-bukunya.

Continue reading [Simply Business] Cerita Groupie Bertemu Sang Idola