Rumor: MediaCorp Singapura Disebutkan Setuju Akuisisi KapanLagi Network

Ilustrasi Rumor / Shutterstock

Informasi dari beberapa sumber mengungkapkan bahwa jaringan media terbesar Singapura MediaCorp telah menandatangani kesepakatan akuisisi terhadap jaringan berita Indonesia KapanLagi Network (KLN). Saat dikonfirmasi, CEO KLN Steve Christian mengemukakan pihaknya tidak berkomentar terhadap rumor.

Continue reading Rumor: MediaCorp Singapura Disebutkan Setuju Akuisisi KapanLagi Network

Hemat Jadi Proyek Pembelajaran KapanLagi Network untuk Ketahui Cara Konversi Pembaca Jadi Konsumen

Ilustrasi Proses Pembelajaran / Shutterstock

Kami pertama kali meliput Hemat empat tahun lalu ketika booming layanan daily deals sempat mencuat. Empat tahun kemudian, Hemat yang didirikan oleh grup media KapanLagi Network (KLN) mengubah arahnya menjadi sebuah layanan e-commerce. Kami berbincang dengan Pendiri dan CEO KLN Steve Christian tentang ide dan visinya untuk Hemat.

Continue reading Hemat Jadi Proyek Pembelajaran KapanLagi Network untuk Ketahui Cara Konversi Pembaca Jadi Konsumen

KapanLagi Network Pertahankan Semua Properti Media Pasca Merger

Merger dua grup media KapanLagi dan Fimela menjadi KapanLagi Network (KLN) menghiasi pemberitaan sepanjang minggu lalu. Yang menjadi pertanyaan adalah apa yang bakal terjadi dengan semua properti media bawaan kedua grup yang total berjumlah delapan buah? Pimpinan Fimela Ben Soebiakto yang sekarang menjadi Chief Marketing Officer (CMO) KLN memastikan tidak ada penggabungan (atau penutupan) semua properti medianya.

Continue reading KapanLagi Network Pertahankan Semua Properti Media Pasca Merger

Kembangkan Ceruk Pasar, Grup Kapanlagi Umumkan Merger Dengan Fimela Grup

Hari ini di event Forbes di Jakarta, Steve Christian CEO Kapanlagi Grup mengumumkan bahwa grupnya dalam proses merger dengan Fimela Grup yang membawahi situs Fimela, Muvila dan Sooperboy. Kami berbincang dengan Ben Soebiakto, CEO Fimela Group mengenai merger yang mengubah tatanan kekuatan media digital di Indonesia. Continue reading Kembangkan Ceruk Pasar, Grup Kapanlagi Umumkan Merger Dengan Fimela Grup