WordPress 3.8 “Parker” Resmi Dirilis, Makin Kece dengan Tambahan Warna dan Desain Baru

Setelah Oktober lalu WordPress 3.7 dirilis dan menghadirkan beberapa update baru, hari ini versi WordPress 3.8 juga menyusul dengan perubahaan yang tak kalah mengesankan. Versi 3.7 lalu WordPress menggunakan kode Basie yang merupakan seorang musisi Jazz, dan di versi terbaru ini tim pengembang menggunakan kode “Parker” yang juga seorang musisi Jazz, lengkapnya Charlie Parker.

Continue reading WordPress 3.8 “Parker” Resmi Dirilis, Makin Kece dengan Tambahan Warna dan Desain Baru

Pembaruan Aplikasi Path Versi Android Sediakan Fasilitas Untuk Berbagi ke WordPress

Path telah mengumumkan pembukaan API (Application Programming Interface) layanan mereka pada pengembang pihak ketiga, salah satuya adalah layanan WordPress. Kini aplikasi Android Path telah mengintegrasikan hal tersebut.

Continue reading Pembaruan Aplikasi Path Versi Android Sediakan Fasilitas Untuk Berbagi ke WordPress

Menghemat ‘Disk Space Hosting’ dengan Layanan Gratis Cloudinary, Super Cepat dan Dukung ‘Featured Image’

Halo rekan-rekan blogger, sebagai sesama blogger tentunya kita punya beragam kesamaan meski tak sedikit juga perbedaan, namun kecenderungan yang terjadi di antara para blogger adalah saling berbagi.

Continue reading Menghemat ‘Disk Space Hosting’ dengan Layanan Gratis Cloudinary, Super Cepat dan Dukung ‘Featured Image’

WordPress 3.7 ‘Basie’ Resmi Dirilis, Hadirkan Fitur Update Otomatis

WordPress versi  3.7 dengan kode ‘Basie’ telah dirilis, kecintaan Matt Mullenweg dan tim di Automattic *) akan musik jazz sepertinya punya peranan kuat dalam pemilihan nama Basie sebagai kode versi terbaru WordPress ini. Sebagai informasi, Bassie merupakan nama seorang pianist jazz legendaris yang bernama lengkap Count Basie.

Continue reading WordPress 3.7 ‘Basie’ Resmi Dirilis, Hadirkan Fitur Update Otomatis

WordCamp Indonesia 2013 Akan Digelar Tanggal 18 Oktober – 20 Oktober

Acara WordCamp Indonesia 2013 akan segera bergulir. Gelaran kegiatan yang menjadi tempat bagi para pegiat WordPress, para pengembang, penggemar serta mereka yang tertarik dengan layanan publishing dan CMS ini akan dilaksanakan selama 3 hari.

Continue reading WordCamp Indonesia 2013 Akan Digelar Tanggal 18 Oktober – 20 Oktober

WordCamp Indonesia Kembali Digelar!

WordCamp Indonesia kembali bakal hadir di Indonesia tahun 2013 setelah sempat absen selama dua tahun lamanya. Ajang yang digelar oleh salah satu pengembang platform blog terbesar di dunia ini bakal mengajak seluruh pengguna, pengembang dan fans WordPress untuk saling bertemu, bertukar pikiran, dan menjalin networking. Acara WordCamp 2013 rencananya akan digelar di Yogyakarta, 18-20 Oktober mendatang. Seperti apa acara WordCamp tahun ini?

Continue reading WordCamp Indonesia Kembali Digelar!

Selamat Ulang Tahun ke-10 WordPress! Yuk, Ikuti Meetup Untuk Rayakan Ultah WordPress

Hari ini, waktu Indonesia, WordPress berulang tahun yang ke-10. Layanan blogging dan Content Management System (CMS) ini telah hadir sejak 2003 dan menjadi pilihan untuk mempublikasikan berbagai konten.

Continue reading Selamat Ulang Tahun ke-10 WordPress! Yuk, Ikuti Meetup Untuk Rayakan Ultah WordPress

Catat Tanggalnya, Meetup Untuk Rayakan Ulang Tahun WordPress yang ke-10

WordPress akan berulang tahun yang ke-10. Layanan blogging dan Content Management System (CMS) ini menjadi pilihan berbagai orang baik untuk sarana blogging atau membangun situs lain seperti e-commerce atau halaman web untuk memajang portofolio karya.

Continue reading Catat Tanggalnya, Meetup Untuk Rayakan Ulang Tahun WordPress yang ke-10

WordPress Sediakan Fasilitas untuk ‘Pengelola Kota’

Layanan Content Management System WordPress menyediakan fasilitas untuk membantu pengelola kota yang membutuhkan situs untuk memberikan informasi tentang agenda, kegiatan atau berbagai informasi lain seputar kota tertentu.

Continue reading WordPress Sediakan Fasilitas untuk ‘Pengelola Kota’

Create a Daily Deals Site from WordPress with WPDeals Plugin

If you frequenty complained about the number of daily deals websites that have been popping up in Indonesia, be prepared because there will be more of the same thanks to the release of WPDeals. WPDeals is a plugin for the WordPress platform to convert your blog into a daily deals site.

Tokokoo, an Indonesian WordPress theme company is the brain behind the creation of this plugin. WPDeals is expected to be used not only by Indonesian users but also WordPress users around the world given that it’s free.

This plugin make sit easier for you to create daily deals sites of various vertical niches and of course the battle lines will be drawn and fought by marketing and sales people. Indeed, since 2011 there have been many similar services bringing a new marketing gimmick and fresh. However until the end of last year, the only significant sites are Disdus (Groupon Indonesia) and Living Social Indonesia (DealKeren).

You can read full press release here (in Indonesian).