Twitter Umumkan Dua Fitur Baru yang Mempermudah Pembelian Barang

Desas-desus soal keinginan Twitter untuk menyediakan layanan ecommerce sudah berhembus sejak tahun lalu. Dan baru-baru ini Twitter mengambil langkah konkrit dengan merilis sebuah halaman khusus untuk produk dan tempat.

Continue reading Twitter Umumkan Dua Fitur Baru yang Mempermudah Pembelian Barang

YouTube Hapus Fitur Collections pada 20 Mei 2015, Akankah Ada Penggantinya?

Untuk mempermudah penggunanya mengumpulkan koleksi video dalam channel, YouTube menyediakan sebuah fitur bernama Collections. Fitur ini membantu pengguna untuk mengelompokkan channel yang sama ke dalam satu tag atau nama, sehingga memudahkan pengguna jika sewaktu-waktu ingin menontonnya.

Continue reading YouTube Hapus Fitur Collections pada 20 Mei 2015, Akankah Ada Penggantinya?

Google+ Miliki Fitur Baru Bernama Collections, Berisikan Kumpulan Post Favorit Pengguna

Konsep utama Google+ sangat jelas, untuk menyaingi Facebook dan Twitter walaupun sampai hari ini kedigdayaan keduanya sulit digoyahkan. Di tengah upayanya itu Google+ mengalihkan sasaran ke Pinterest dengan meluncurkan fitur baru yang bernama Collections.

Continue reading Google+ Miliki Fitur Baru Bernama Collections, Berisikan Kumpulan Post Favorit Pengguna

Zomato Tambahkan Koleksi Berbasis Tema di Layanan Pencarian Restoran

Layanan pencarian restoran Zomato menambahkan koleksi berbasis tema di halaman pencariannya. Disebut sebagai Koleksi (atau Collections di versi internasionalnya), fitur Koleksi mengelompokkan restoran-restoran populer ke dalam tema dan tren spesifik berbasiskan aktivitas dan minat pengguna. Contoh Koleksi yang sekarang muncul di halaman pencarian Zomato adalah Makan Sehat, Khas Indonesia, ataupun Makan Hemat.

Continue reading Zomato Tambahkan Koleksi Berbasis Tema di Layanan Pencarian Restoran