[Panduan Pemula] Mengganti Mesin Pencari Default Internet Explorer di Windows Phone

Jika Anda pengguna Windows Phone yang aktif melakukan kegiatan menggunakan browser Internet Explorer akan menyadari bahwa setiap kita melakukan pencarian kata kunci pada address bar, Internet Explorer otomatis menggunakan Bing sebagai penyedia sumber data.

Continue reading [Panduan Pemula] Mengganti Mesin Pencari Default Internet Explorer di Windows Phone

Cara Aman Menyalin Gambar dari Google Dengan Tools ‘Usage Rights’

Penggunaan foto di internet terkadang tidak mengindahkan perihal hak cipta. Di sisi lain terkadang cukup sulit juga untuk menemukan foto yang bisa digunakan kembali. Nah, artikel ini akan memberikan tips untuk menemukan gambar sesuai dengan hak cipta yang disematkan pada gambar tersebut.

Continue reading Cara Aman Menyalin Gambar dari Google Dengan Tools ‘Usage Rights’

Promosikan Google Search di India, Google Hadirkan Iklan yang Mengharukan

Membuat iklan atas sebuah layanan bisa dilakukan dengan bermacam cara. Tetapi Google India mencoba menghadirkan iklan secara ‘halus’, hadir dalam cerita yang sangat mengharukan.

Continue reading Promosikan Google Search di India, Google Hadirkan Iklan yang Mengharukan

Google Now Hadir untuk iPhone dan iPad, Terintegrasi di Aplikasi Google Search

Google mengumumkan ketersediaan layanan Google Now untuk perangkat berbasis iOS. Sebelumnya Google Now tersedia untuk perangkat Android sistem operasi 4.1 ke atas atau dari perangkat pintar Google seperti Nexus 4.

Continue reading Google Now Hadir untuk iPhone dan iPad, Terintegrasi di Aplikasi Google Search

Telkomsel Luncurkan Free Zone untuk Sejumlah Layanan Google

Telkomsel hari ini meluncurkan layanan Free Zone, di mana sejumlah layanan Google bisa diakses secara gratis melalui native browser ponsel, yaitu Google+, Google Search dan Gmail. Layanan ini sebelumnya sudah hadir di Filipina (Globe) dan Afrika Selatan (8.ta) untuk mengoptimasi pengalaman pengguna feature phone yang memiliki kapabilitas mengakses Internet untuk lebih mengenal layanan-layanan populer Google.

Continue reading Telkomsel Luncurkan Free Zone untuk Sejumlah Layanan Google

Google Kini Sediakan Fasilitas Untuk Menyimpan Pengaturan Pencarian di Akun Google

Jika Anda ingin merasakan pengaturan pencarian yang sama di beberapa komputer, agar ketika mengaksesnya pengaturan ini sama seperti yang Anda biasa gunakan, misalnya di kantor lalu kemudian di rumah, maka Google kini menyediakan fasilitas yang memungkinkan Anda melakukan hal ini.

Continue reading Google Kini Sediakan Fasilitas Untuk Menyimpan Pengaturan Pencarian di Akun Google

Google Percanggih Mesin Pencarinya, Kini Juga Bisa Mencari ke Akun Email Anda

Sebagai pemimpin dalam produk mesin pencari, Google tidak berhenti berinovasi dan mengembangkan layanannya. CEO Google, Larry Page mengatakan mesin pencari yang sempurna adalah yang memahami apa yang dimaksud oleh pengguna dan memberikan hasil pencarian tepat apa yang diinginkan oleh pengguna. Continue reading Google Percanggih Mesin Pencarinya, Kini Juga Bisa Mencari ke Akun Email Anda

Virtual Kalkulator Di Google Search

Google sediakan tampilan virtual kalkulator dari hasil pencarian persamaan di layanan Google Search. Tampilan kalkulator virtual ini akan muncul ketika kita mengetikkan sebuah persamaan di kolom pencarian, apakah itu perkalian, pengurangan atau kata kunci persamaan lainnya. Misalnya 4 x 3 atau 4 + 7 atau persamaan lain.

Continue reading Virtual Kalkulator Di Google Search

Google Launches Personal Content Search Feature

Search feature in Google search engine now produces more personal data. In addition to the regular search results, Google now also display personal information relating to our profile on Google+. Our friend’s post, photo, profile in Google+ will now be a reference for search results in Google Search. The result will be displayed on the first page of search. Sign in to your Google+ is absolutely necessary for Google enable to display this search.

There are three new features related to Google’s search results. The first is Personal Results; it’s where we can find photos and posts owned by people in the Google+ circle that we have. Second is the appearance of both Profiles in “auto complete search” and “search results” to find people who we want. The last is “People” and “Pages” that will appear related to the topic or area of ​​interest.

These new feature become the continuity for the new direction of Google search that is more and more social. Nowadays, social networking function may have started to replace the SEO for top ranking. Moreover, this is Google’s effort to promote Google+ rivalling other social networking platforms such as Facebook and Twitter. Until the end of 2011, Google+ has 62 million users, although there is no data on how many people use it regularly.

Continue reading Google Launches Personal Content Search Feature

Google Kembangkan Fitur Pencarian Konten Personal

Pencarian di mesin pencari Google semakin menghasilkan data yang personal. Selain hasil pencarian yang biasa, sekarang Google juga menampilkan informasi personal yang berkaitan dengan profil kita di Google+. Post, photo, profil teman-teman kita yang ada di Google+ sekarang akan menjadi rujukan bagi hasil pencarian Google Search. Hasilnya bakal ditampilkan di halaman pertama pencarian. Sign in ke akun Google+ mutlak diperlukan bagi Google untuk menampilkan pencarian ini.

Secara garis besar, ada tiga fitur baru yang berkaitan dengan hasil pencarian Google. Pertama adalah Personal Results, di mana kita bisa menemukan foto dan post yang dimiliki oleh orang-orang di lingkaran Google+ yang kita miliki. Kedua adalah penampilan Profiles di Search baik secara autocomplete maupun hasil pencarian untuk menemukan orang-orang yang kita inginkan, dan yang terakhir adalah People and Pages yang akan muncul berkaitan dengan topik atau area minat yang dicari.

Continue reading Google Kembangkan Fitur Pencarian Konten Personal