Perhatikan Tiga Hal Ini Sebelum Melakukan Outsource Terhadap Startup Anda

shutterstock_249486475

Meski tak wajib, pemahaman teknis pendiri startup di bidang teknologi dapat membantu ketahanan startup tersebut saat tumbuh. Tapi, tak sedikit pula startup yang digawangi oleh pendiri non-teknis dan pada masa awal, mereka biasanya akan mencari pendamping (co-founder) untuk itu atau mengalihkan pekerjaan (outsource) pada pihak ketiga seperti freelancer atau perusahaan konsultasi. Pertanyaannya adalah apakah outsource startup itu perlu? Apakah itu baik untuk startup Anda atau tidak?

Continue reading Perhatikan Tiga Hal Ini Sebelum Melakukan Outsource Terhadap Startup Anda