Sepatu ‘Multi-Mode’ Enko Membuat Berlari Jadi Lebih Hemat Tenaga

Ada pemicu di balik tren lari yang belakangan menjamur di masyarakat. Olahraga ini murah, mudah, dan bisa menjadi alasan membeli sepatu baru. Berbicara soal alas kaki, terdapat ratusan jenis sepatu sengaja dibuat untuk berlari. Tapi sudahkah Anda memilih dengan tepat? Apakah ia memang cocok di kaki, atau Anda tertarik hanya karena sepatu tersebut terlihat keren? Continue reading Sepatu ‘Multi-Mode’ Enko Membuat Berlari Jadi Lebih Hemat Tenaga

[Manic Monday] Teknologi Di Balik Lomba Lari

Belakangan ini, Indonesia seperti diserbu oleh tren lari. Lari seolah-olah menjadi ‘hal baru untuk keren’ yang diikuti, meski juga tidak sedikit yang sebenarnya senang akan olahraga ini, dan pastinya tren ini dampaknya jauh lebih bagus ke masyarakat secara umum ketimbang tren, misalnya, makan di restoran cepat saji atau menghabiskan waktu di waralaba 24 jam serba ada, karena tren ini mengadvokasi hidup sehat.
Continue reading [Manic Monday] Teknologi Di Balik Lomba Lari