Sebelum Dirilis, Inilah Hal yang Perlu Anda Ketahui Tentang Metal Gear Solid V

Seri Metal Gear karya Hideo Kojima telah berjalan hampir 30 tahun, dan para penggemarnya tahu, judul teranyar franchise itu akan segera dirilis dalam hitungan hari. Metal Gear Solid V: The Phantom Pain adalah salah satu permainan paling dinanti di 2015, tapi mungkin hanya fans terberatnya saja yang memahami seluk-beluk cerita dan latar belakang para karakter. Continue reading Sebelum Dirilis, Inilah Hal yang Perlu Anda Ketahui Tentang Metal Gear Solid V

Dirilis Beberapa Jam Lagi, Ini Dia Launch Trailer Project CARS

Penantian panjang para penggemar game racing dan pecinta otomotif yang berniat menjajal mobil-mobil eksotis seharga ratusan ribu (hingga jutaan) dolar secara virtual akhirnya segera usai. Tinggal beberapa jam lagi, kita bisa merasakan raungan mesin hypercar dalam Project CARS. Demi merayakannya, developer Slightly Mad Studios melepas sebuah launch trailer. Continue reading Dirilis Beberapa Jam Lagi, Ini Dia Launch Trailer Project CARS

Yang Perlu Anda Tahu Tentang Far Cry 4 Dalam Video Berdurasi 8 Menit

Far Cry 4 adalah game andalan Ubisoft Montreal yang akan berkompetisi langsung dengan judul-judul besar semisal Grand Theft Auto V dan Dragon Age: Inquisition tanggal 18 November minggu depan. Mendekati peluncuranya, sang publisher melepas sebuah video trailer berisi presentasi dan apa saja yang perlu Anda ketahui sebelum menikmati Far Cry 4. Continue reading Yang Perlu Anda Tahu Tentang Far Cry 4 Dalam Video Berdurasi 8 Menit

Game Alien: Isolation Diluncurkan, Publisher Sega Lepas Trailer Baru

Selain formula gameplay uniknya, satu dari banyak hal menarik tentang Alien: Isolation adalah ia dibuat oleh developer spesialis permainan strategi. Selama 13 tahun, The Creative Assembly fokus pada seri Total War. Kini, game survival horror pertama mereka, Alien: Isolation, sudah tersedia di Indonesia untuk PC dan home console. Continue reading Game Alien: Isolation Diluncurkan, Publisher Sega Lepas Trailer Baru

Launch Trailer Game Watch Dogs Dirilis

Kita hanya perlu menunggu beberapa hari saja sebelum Watch Dogs dirilis tanggal 27 Mei besok. Ekspektasi gamer sangat tinggi karena Watch Dogs sudah sangat dinanti semenjak Ubisoft mulai menggarapnya dari tahun 2009. Ubisoft memang mengerti bagaimana caranya membuat hype yang sempurna, beberapa saat lalu, dirilislah launch trailer Watch Dogs. Continue reading Launch Trailer Game Watch Dogs Dirilis