Strategi Xiaomi Demi Tawarkan Smartphone Berperforma Tinggi di Harga Terjangkau

Pernahkah Anda merasa penasaran mengapa produk handset Xiaomi begitu laku keras di negara asalnya dan mendapatkan permintaan tinggi dari konsumen di negara lain? Karena harganya yang terjangkau, tak sedikit orang berasumsi bahwa Xiaomi mengambil jalan pintas dalam proses produksi. Tapi bukan seperti itu kenyataannya. Continue reading Strategi Xiaomi Demi Tawarkan Smartphone Berperforma Tinggi di Harga Terjangkau

Hadir di Indonesia, Xiaomi Redmi 1S Bisa Jadi Smartphone yang Selama Ini Anda Nantikan

Dalam acara peluncuran Redmi 1S di Jakarta, president Bin Lin menjelaskan bahwa Xiaomi ialah perusahaan dengan jumlah founder terbanyak. Belum ada yang bisa memastikan apakah hal itu adalah kunci kesuksesan mereka, tapi semenjak didirikan di tahun 2010, Xiaomi berhasil mengumpulkan jutaan fans setia dan menjual lebih dari 55 juta unit handset. Continue reading Hadir di Indonesia, Xiaomi Redmi 1S Bisa Jadi Smartphone yang Selama Ini Anda Nantikan

GMIC Beijing 2013: Dapatkah Android Digulingkan dari Singgasananya?

Sistem operasi mobile Android dari Google saat ini merajai pasar smartphone dunia dengan pangsa pasar mencapai 70%, menurut data terkini yang dilansir oleh IDC. Didukung oleh pabrikan besar seperti Samsung, Sony, HTC dan LG, Android mendominasi pertarungan di area ini. Tentu saja tidak ada yang abadi, mengingat beberapa tahun lalu Symbian berada di posisi yang sama dan kini telah terjerembab. Pertanyaannya sekarang apakah Android bisa digulingkan dari singgasananya?

Continue reading GMIC Beijing 2013: Dapatkah Android Digulingkan dari Singgasananya?