AMD Tawarkan Bundling Kartu Grafis dengan Game-Game Besar

Perusahaan chipset terkemuka, Advanced Micro Devices (AMD), membuat terobosan untuk meningkatkan penjualan kartu grafis produksinya. AMD akan memaketkan kartu grafis miliknya dengan beberapa game terkenal. Continue reading AMD Tawarkan Bundling Kartu Grafis dengan Game-Game Besar